Viral Polisi Banting Mahasiswa, Mirip Khabib Nurmagomedov Banting Conor McGregor

Ricuh unjuk rasa memperingati Hari Ulang Tahun ke-389 Kabupaten Tangerang

Muhammad Yunus
Rabu, 13 Oktober 2021 | 16:05 WIB
Viral Polisi Banting Mahasiswa, Mirip Khabib Nurmagomedov Banting Conor McGregor
Video rekaman detik-detik polisi banting mahasiswa demo di hari ulang tahun ke-389 Kabupeten Tangerang. [Tangkapan layar]

“Iya mas ada demo tadi. Sebanyak 18 orang diamankan, kondisinya masih sehat,” ujar Wahyu melalui pesan singkat, Rabu (13/10/2021)

Kendati demikian, Wahyu menegaskan akan mengevaluasi tim propam soal pengamanan massa unjuk rasa. Agar hal serupa tidak terjadi lagi.

“Secara internal tetap akan saya evaluasi tim propam akan melakukan evaluasi terhadap SOP mengamankan massa (Demo),” tandasnya.

Baca Juga:Aksi Polisi Banting Mahasiswa hingga Kejang Viral, Ini Tanggapan Kapolres Tangerang

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini