Puskesmas dan Puluhan Rumah Warga di Jeneponto Terendam Banjir

Banjir akibat curah hujan yang tinggi dan meluapnya Sungai Allu

Muhammad Yunus
Rabu, 10 Maret 2021 | 15:20 WIB
Puskesmas dan Puluhan Rumah Warga di Jeneponto Terendam Banjir
Banjir merendam puluhan rumah warga di Kabupaten Jeneponto / [KabarMakassar.com]

Irmawati memperkirakan banjir terjadi karena curah hujan yang tinggi sehingga air sungai meluap.

“Sudah sejak kemarin hujan deras, sehingga debit air naik sehingga meluap, semoga hujan cepat redah sehingga air bisa surut cepat,” harapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini