Tak Pernah Pakai Sorban, Ustaz Felix Siauw Ceramah Pakai Batik

Ustaz Felix Siauw bercerita mengenai alasannya tak pernah mengenakan pakaian khas penceramah lain saat sedang berdakwah

Budi Arista Romadhoni
Minggu, 08 November 2020 | 13:40 WIB
Tak Pernah Pakai Sorban, Ustaz Felix Siauw Ceramah Pakai Batik
Ustaz Felix Siauw(Instagram/@felixsiauw)

“Kalau kita bicara toleransi, lucunya, di dalam dunia Islam sendiri para ulama ada perbedaan pendapat mengenai definisi khilafah, dan mereka enggak ada yang ditangkap dan dipersekusi. Tapi di kita, berbeda pendapat dalam mengartikan Pancasila, bisa dipenjara. Jadi sistem mana yang lebih toleran?”

“Tidak ada dalam sejarah ulama yang kemudian masuk penjara gara-gara dia menawarkan satu konsep yang berbeda dalam mengartikan satu dalil. Padahal, itu dalil-dalil yang bersifat samawi, atau langit,” kata dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini