Acara ini berlangsung pada 14–23 Maret 2025 di Phinisi Ballroom, lantai 2, Hotel Claro Makassar.
Pameran fesyen muslim terbesar di Indonesia Timur ini menghadirkan berbagai agenda menarik, termasuk lelang amal yang melibatkan para kepala daerah dan pejabat Sulawesi Selatan.
Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana Provinsi Sulsel, Andi Mirna, menjelaskan bahwa hasil dari penjualan pakaian preloved akan diberikan kepada UMKM perempuan yang masuk dalam kategori rentan.
"Dana yang terkumpul dari lelang ini akan digunakan untuk membantu perempuan yang menjadi korban kekerasan atau mereka yang sedang menghadapi kesulitan ekonomi. Harapannya, mereka bisa bangkit, mandiri, dan meningkatkan kesejahteraan keluarganya," kata Andi Mirna.
Baca Juga: Masjid Al Markaz Hadirkan Muballigh Berbahasa Daerah di Ramadan 1446 H
Ia juga menambahkan bahwa perempuan harus tetap berdaya dalam situasi apa pun agar bisa turut serta dalam pencapaian Indonesia Emas 2045.
Lelang pakaian preloved ini akan berlangsung pada 22 Maret 2025, sementara proses penjualan dimulai lebih awal, yaitu pada 20 Maret 2025.
Selain Wakil Gubernur Sulsel, lelang ini juga diikuti oleh kepala daerah perempuan, istri pejabat Forkopimda Sulsel, Ketua DWP Sulsel, serta istri kepala OPD Provinsi Sulsel.
Acara ini diharapkan menjadi langkah konkret dalam pemberdayaan ekonomi perempuan dan penguatan sektor UMKM di Sulawesi Selatan.
Baca Juga: Pemprov Sulsel dan Pertamina Uji Kualitas BBM Jelang Idulfitri 1446 Hijriah
Berita Terkait
-
Peringati Nuzulul Quran, APP & Sinar Mas Wakafkan 5.000 Alquran ke Masjid Istiqlal
-
5 Masjid Atta Halilintar yang Dibangun di Daerah, Paling Baru Megah Banget
-
5 Masjid Impian yang Diwujudkan Atta Halilintar, Definisi Rezeki Melimpah Tak Lupa Akhirat
-
Atta Halilintar Panen Pahala, Ini Keutamaan Membangun Masjid dan Ganjarannya di Surga
-
Antara Deflasi dan Pahala: Kotak Amal Masjid di Aceh Menyusut?
Terpopuler
- Gubri Wahid Pusing Mikirin Defisit APBD: Omongan Syamsuar Terbukti, Sempat Diejek SF Hariyanto
- Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti
- Terharu Ditranser Uang Raffi Ahmad, Nominal di Rekening Nunung Sebelumnya Tak Sampai Rp300 Ribu
- Denza N9 Meluncur Pekan Depan
- Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
Pilihan
-
5 Senjata Tradisional Suku Dayak dan Sejarahnya
-
Mantan Orang Dekat Sri Mulyani jadi Stafus Pramono Anung di DKI Jakarta
-
Sejarah! Untuk Pertama Kalinya Mobil Listrik Kalahkan Mobil Hybrid di Indonesia
-
7 Rekomendasi Game PC Murah di Steam Spring Sales 2025
-
Perbandingan Spesifikasi Infinix Note 50 Pro 4G vs Samsung Galaxy A16 4G, Duel HP 4G Terbaru
Terkini
-
Ramadan Makin Berkah: BRImo Hadirkan Fitur Zakat, Ibadah Jauh Lebih Mudah
-
Nyawa Taruhannya! Kepala BPBD Terjang Longsor Demi Warga Terisolir di Luwu Utara
-
Dari Rp99 Ribu Hingga Rp399 Ribu: Intip Kreasi Hampers Lebaran Unik di Makassar
-
BRI Jadi Merek No.1 di Indonesia dan Urutan 323 Dunia dalam Daftar Brand Finance Global 500 2025
-
Perusahaan Telat Bayar THR? Disnaker Sulsel Buka Posko Pengaduan