SuaraSulsel.id - KPK telah menerima laporan harta kekayaan penyelenggara negara atau LHKPN dari 1.432 bakal calon di Pilkada 2024, termasuk di Sulawesi Selatan.
Para calon kepala daerah memang wajib untuk melaporkan LHKPN ke KPK. Pelaporan LHKPN ini merupakan salah satu persyaratan maju di Pilkada 2024.
Sejumlah dari calon kepala daerah di Sulsel memiliki harta yang sangat fantastis. Bahkan ada yang hampir mencapai Rp1 triliun.
Dia adalah calon wali kota Palopo bernama Trisal Tahir.
Baca Juga: Dapat Kartu Merah KPU, Ini Sosok Wakil Bupati Maros Suhartina Bohari
Trisal punya harta yang sangat fantastis. Dari data yang disetor ke LHKPN, dia adalah salah satu crazy rich di Pilkada serentak 2024.
Total harta kekayaan Trisal Tahir sebagai bakal calon wali kota Palopo sebesar Rp981.500.325.000 atau hampir mencapai Rp1 triliun. Lebih kaya dari Presiden RI, Joko Widodo tercatat punya harta hanya Rp95,8 miliar.
Trisal juga tidak punya utang. Ia diketahui pengusaha di bidang travel dan pelayaran di Jerman.
Selain Trisal, ada nama Andi Muchtar Ali Yusuf, petahana di Pilkada Bulukumba.
Muchtar tercatat punya harta Rp266 miliar. Politikus partai Gerindra ini adalah pengusaha perusahaan transportasi dan eksportir.
Baca Juga: Bakal Calon Wakil Bupati Maros Andi Suhartina Positif Narkoba? Ini Penjelasan Resmi KPU
Selama menjabat sebagai Bupati, Utta memutuskan menghibahkan gajinya untuk guru agama dan imam masjid di Bulukumba.
Berita Terkait
-
Penegak Hukum Didesak Ungkap Aktor Intelektual di Balik Kericuhan Pilkada Puncak Jaya
-
Bentrokan Akibat Pilkada Puncak Jaya Masih Terjadi, Pakar: Akan Ganggu Pemerintahan Daerah
-
Pilkada yang Bertaruh Nyawa: KPU hingga DPR Disorot soal Konflik Berdarah di Puncak Jaya
-
Ironi Pilkada Puncak Jaya; Konflik Berdarah, Penyelenggara Pemilu dan Aparat Keamanan Dipertanyakan
-
KPU Klaim Pemungutan Suara Ulang Pilkada di 5 Kabupaten/Kota Tertib dan Lancar
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Berkat Pendanaan KUR dari BRI, Toko Kelontong Suryani Kini Hasilkan Rp500 Ribu per Hari
-
Petani Perkebunan Rakyat Sulsel Merana! NTP Anjlok Drastis 5,63 Persen di Maret 2025
-
Wali Kota Makassar Siap Hadapi Gugatan Kontraktor Lapangan Karebosi
-
Penampakan Kapal Pesiar Mewah Scenic Eclipse II Sandar di Pelabuhan Makassar
-
Preman Pelabuhan Makassar Ditangkap Polisi