Sama halnya bagi orang Bugis yang memakai Patonro.
Bentuknya adalah kain dibuat segi empat dengan panjang kira-kira satu meter. Sebelum digunakan, harus diberi kanji terlebih dahulu agar dapat tegak di atas kepala.
Untuk membuat lipatan Passapu, kain dilipat secara diagonal, lalu ujung tertinggi pada bagian tengah kemudian ditekuk ke belakang dan diselipkan hingga membentuk lengkungan yang menyerupai atap Tongkonan.
Passapu' tidak boleh sembarang digunakan. Bagi orang Toraja, ada aluk pamali atau etikanya.
Baca Juga: Ganjar Pranowo dan Gibran Rakabuming Adu Strategi Berebut Suara Pendeta di Toraja
Passapu' hanya boleh digunakaan saat ritual adat atau penerimaan tamu penting.
Passapu' berasal dari kalimat Pa'sapu ri Pallawanna gau siturusan. Artinya, passapu adalah pagar diri dalam bertindak (bagi yang mengenakan).
Kontributor : Lorensia Clara Tambing
Berita Terkait
-
Gading Marten Rayakan Paskah, Potret Gerejanya Bikin Salfok: Kayak Bahasa Arab
-
Khidmatnya Jumat Agung di Katedral Jakarta: Ribuan Jemaat Penuhi Gereja dalam 3 Sesi Ibadah
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
-
Suka Cita Arya, Perankan Sosok Yesus di Prosesi Jalan Salib Gereja Katedral
-
Jauh-jauh dari Tasikmalaya Demi Ikut Misa Paskah di Katedral Jakarta, Martin: Gpp Setahun Sekali
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
Terkini
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini