SuaraSulsel.id - Imanuel Sayuri mencuri perhatian di sepak bola nasional karena merupakan adik kandung dari duo kembar PSM Makassar, Yakob dan Yance Sayuri.
Namanya memang belum terlalu terkenal seperti kedua kakaknya, tapi kini Imanuel Sayuri tengah merajut perjalanan karier profesionalnya di Liga 2.
Saat ini Imanuel Sayuri membela PSKC Cimahi di Liga 2 musim 2023/24. Menarik dinantikan bagaimana kiprahnya di Liga 2 karena musim ini menjadi kali pertamanya bermain di level profesional.
Lantas, seperti apa sepak terjang dari Imanuel Sayuri? Berikut ulasan profilnya!
Imanuel Sayuri adalah pesepakbola kelahiran Kepulauan Yapen, Serui, Papua, pada 7 Maret 2002. Ia merupakan adik kandung dari Yance Sayuri dan Yakob Sayuri.
Imanuel Sayuri diketahui pernah membela tim Dewa United U-20. Ia memilih hengkang untuk mendapatkan menit bermain dan bergabung ke PSKC Cimahi.
Pemain berusia 21 tahun itu punya posisi bermain yang hampir sama seperti kedua kakaknya. Imanuel Sayuri biasa beroperasi sebagai winger kanan, kiri, dan gelandang serang.
Sejak bergabung dengan PSKC Cimahi pada 23 Agustus 2023 lalu, Imanuel Sayuri sudah mencatatkan tiga kali penampilan di Liga 2 2023/24 dengan dua kali menjadi starter.
Sejauh ini Imanuel Sayuri memang belum berhasil memberi kontribusi gol atau assist buat PSKC Cimahi, tapi ia punya potensi untuk terus berkembang.
PSKC Cimahi sendiri bergabung di Grup B Liga 2 2023/24. Sejauh ini mereka belum meraih kemenangan dengan catatan dua kali imbang dan sekali kalah.
Nama : Imanuel Sayuri
Tanggal lahir : 7 Maret 2002
Tempat Lahir : Kepulauan Yapen (Papua)
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Angin-anginan, Ini 3 Tim Elite yang Masih Inkonsisten di BRI Liga 1 2023/2024
-
PSMS Medan Fokus Menangkan Laga Kandang Lawan PSDS Deli Serdang
-
Taklukkan Persipal 3-1, Persipura Jayapura Raih Kemenangan Perdana Musim Ini
-
Kondisi Miris Stadion Barombong Mega Proyek Syahrul Yasin Limpo, Habiskan Dana Rp226 Miliar Kini Mangkrak
-
Melempem di Liga 2, Presiden Persiba Balikpapan Buka Peluang Rombak Kepelatihan
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Misteri Ibu Bunuh Bayi di Makassar, Psikolog Turun Tangan
-
BRIvolution: Strategi Adaptif BRI Hadapi Dinamika Keuangan Global
-
'Tukang Bubur Naik Haji' Berat Tinggalkan Tanah Suci
-
Dari Bogor ke Pasar Global, Begini Perjalanan Sila Artisan Tea Angkat Citra Teh Indonesia
-
Mesin ATM Dibobol Satpam, Ini Penjelasan Bank Sulselbar