Scroll untuk membaca artikel
Rauhanda Riyantama
Jum'at, 29 September 2023 | 14:14 WIB
Imanuel Sayuri saat bermain di PSKC Cimahi. (Instagram/imanuelsayuri07)

PSKC Cimahi sendiri bergabung di Grup B Liga 2 2023/24. Sejauh ini mereka belum meraih kemenangan dengan catatan dua kali imbang dan sekali kalah.

Profil Imanuel Sayuri:

Nama : Imanuel Sayuri

Tanggal lahir : 7 Maret 2002

Tempat Lahir : Kepulauan Yapen (Papua)

Kewarganegaraan : Indonesia

Usia : 21 Tahun

Posisi : Sayap Kiri

Tim Saat Ini : PSKC Cimahi.

Kontributor: Aditia Rizki

Load More