Konferensi pembuka menghadirkan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno dan konferensi penutup mendatangkan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki.
Terdapat sembilan workshop, empat coaching clinics, dan dua sharing ideas yang mendatangkan pembicara dari Amazon Web Service, Denstu Agency, Google, IMS, DailyMotion, MGID, sejumlah pengelola media lokal dan banyak ahli berpengalaman terkait media dari dalam dan luar negeri.
Kegiatan hari pertama akan ditutup dengan Networking Night yang akan dipandu Inayah Wahid dan Jesse dari HAMburger Podcast. Networking Night merupakan makan malam kasual yang mempertemukan media lokal dan undangan-undangan seperti kedutaan, Lembaga donor, Lembaga swadaya masyarakat, dan stakeholder media lainnya.
Beberapa kolaborator acara juga berkomitmen menggelar side events sebelum dan sesudah Local Media Summit.
Baca Juga: Peduli Tragedi Kanjuruhan, Menpora Apresiasi Gelaran Media Cup 2022
Dua puluh media lokal terpilih juga nanti akan ditampilkan di Wall of Fame yang akan dipajang selama Local Media Summit 2022 digelar. Media lokal yang tertarik untuk ditampilkan profilnya di Wall of Fame tinggal memastikan kesediaannya saat mengisi formular pendaftaran peserta.
Bagi media lokal yang berminat untuk mengikuti Local Media Summit 2022, silakan klik tautan pendaftaran berikut: https://microsite.suara.com/localmediasummit/participant
Berita Terkait
-
Media Belanda Tiba-tiba Berikan Komentar Sindiran ke Mees Hilgers, Ada Apa?
-
Profil Yayasan Media Berkat Nusantara yang Diduga Tidak Bayar Dana MBG Miliaran
-
Dikira Bagus, Media Asing Bongkar Peran Shin Tae-yong di Seongnam FC Usai Ditendang Timnas Indonesia
-
Filosofi Tongkrongan: Saring Pikiran Biar Gak Jadi Ujaran Kebencian
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin