SuaraSulsel.id - Suara Sulsel merangkum lima berita paling banyak dibaca dalam sepekan berdasarkan hasil perhitungan mesin analytic. Terhitung mulai 3 April 2022 sampai 9 April 2022.
Pembaca SuaraSulsel.id ternyata tertarik dengan polemik pemecatan dokter Terawan. Sehingga meluas sampai melibatkan Unhas. Sebagai kampus tempat dokter Terawan menyelesaikan pendidikan S3.
Penjelasan mantan promotor dokter Terawan juga banyak dibaca. Sampai blak-blakan MKEK IDI di depan Anggota DPR RI terkait kelemahan disertasi dokter Terawan.
Kasus penembakan pegawai Dinas Perhubungan Kota Makassar juga menarik perhatian publik. Hingga saat ini pelaku penembakan belum diketahui. Meski polisi sudah memeriksa sejumlah saksi dan orang terdekat korban.
Ada juga berita warga Malaysia yang harus batal puasa massal. Karena ulah penyiar radio yang tidak sengaja membunyikan suara azan sebelum waktu buka puasa.
Berikut Top 5 berita di SuaraSulsel.id dalam sepekan:
1. Memanas! Universitas Hasanuddin Minta MKEK IDI Buktikan Tuduhan Terkait Disertasi Dokter Terawan
Universitas Hasanuddin Makassar menanggapi tuduhan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran Ikatan Dokter Indonesia atau MKEK IDI.
Seperti diketahui, MKEK IDI menuduh pembimbing dokter Terawan di Unhas. Mendapat tekanan soal disertasi berisi metode "cuci otak" pada tahun 2016. Hal tersebut membuat pihak Unhas bereaksi.
Baca Juga: Hindari Jalan Perintis Kemerdekaan, Ada Rencana Demo Besar-besaran Depan Kampus Unhas Hari Ini
2. Ribut Kasus Dokter Terawan, Mantan Dekan Kedokteran: Semua Teknologi Pembuat Terobosan Dimulai Dari Kontroversi
Promotor dokter Terawan di Kampus Unhas kala itu, Prof dr Irawan Yusuf dalam sebuah wawancara dengan wartawan tahun 2018 mengatakan, sebenarnya tidak ada masalah dengan metode pengobatan dokter Terawan.
Terkait Metode Intra-Arterial Heparin Flushing (IAHF) atau biasa disebut terapi cuci otak.
3. Pegawai Dinas Perhubungan Kota Makassar Meninggal Ditembak, Detik-detik Korban Tersungkur Terekam CCTV
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
CEK FAKTA: Benarkah Air Sinkhole di Limapuluh Kota Menyembuhkan Penyakit?
-
Begini Perkembangan Terbaru Penanganan Kasus di Morowali oleh Polda Sulteng
-
Bakamla & TNI Bersihkan Longsor Pasca-Banjir Bandang di Pulau Siau
-
3 Cara Paling Efektif Mencegah Demam Berdarah di Musim Hujan
-
Menteri: Jangan Sebar Konten Pemerkosaan Karyawan di Makassar