Begitupun dengan portal Dinas Pendidikan akan dimaksimalkan, sehingga lebih terbaru informasinya. Sekaligus untuk meningkatkan kualitas layanan publik. Bahkan nanti terkoneksi dengan sistem Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).
"Inovasi itu tidak berjalan sendiri tapi butuh kolaborasi dengan pemangku kepentingan lain, termasuk pemerhati pendidikan," tegasnya.
Kadis Perpustakaan Kota Makassar, Tenri A Palallo, mengapresiasi Bunda Pustaka SD Negeri Borong, yang sudah mengambil peran dan program-program sekolah. Menurutnya, kehadiran Bunda Pustaka ini penting karena ibu itu merupakan perpustakaan pertama seorang anak.
Dia lalu menyampaikan tentang Mini Pustaka Mart yang memadukan layanan perpustakaan dan UMKM. Mini pustaka ini akan memberikan pelayanan di lorong-lorong.
Baca Juga: Jelang Ramadhan, Warga Makassar Serbu Kawasan Wisata di Sulawesi Selatan
Juga bakal dikembangkan ga'de-ga'de pustaka di sekolah. Terkait Bunda Pustaka, katanya, bisa menjadi model pelibatan orangtua dalam pengembangan perpustakaan dan literasi di sekolah.
"Literasi metaverse itu literasi masa depan," kata mantan Kepala Dinas Pemberdeyaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Makassar itu.
Sementara Kepala UPT Perpustakaan, yang mewakili Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi Sulsel, menyampaikan beberapa layanan yang dapat dimanfaatkan masyarakat.
Selain Perpustakaan Provinsi dan Perpustakaan Multimedia di Jalan Sultan Alauddin, masyarakat juga dapat memanfaatkan Perpustakaan Abdurrasyid Daeng Lurang di Gowa, Perpustakaan Ibu dan Anak di Jalan Lanto Daeng Passewang, dan layanan kearsipan di Jalan Perintis Kemerdekaan.
"Perpustakaan Ibu dan Anak yang pernah dikunjungi Bunda Pustaka, masuk Top Inovasi pada Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik, yang diadakan Provinsil Sulsel, tahun 2022," papar Abdul Hadi.
Baca Juga: Era Metaverse Adalah Dunia Asyik yang Butuh SDM Andal di Bidang Teknologi Digital
Ketua Bunda Pustaka, Dian Friani, yang akrab disapa Bunda Huga, mengucapkan terima kasih kepada Kepala Sekolah dan guru-guru SD Negeri Borong, yang sudah memberikan support kepada Bunda Pustaka selama setahun ini. Dia berharap, Bunda Pustaka pada periode berikutnya, akan jauh lebih baik lagi.
Berita Terkait
-
Moncongbulo FC Makassar Resmi Mundur dari Futsal Nation Cup 2025
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Predator Anak di Makassar Ditangkap! Polisi Temukan Bukti Mengerikan
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Viral! Banyak Pengendara Lawan Arah, Wali Kota Makassar Marah-marah
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Lokasi Judi Sabung Ayam di Kabupaten Gowa Dibakar
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan