SuaraSulsel.id - Warga heboh dengan penemuan mayat pria paruh baya dalam rumah depan Kampus Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari, Selasa 15 Februari 2022.
Mengutip telisik.id -- jaringan Suara.com, jenazah berinisial LK (58 tahun), ditemukan pertama kali oleh La Ode Hadi yang merupakan tetangga korban.
"Pertama kali kami tahu, ketika rumah korban dikerumuni banyak lalat. Serta mengeluarkan bau tidak sedap, setelah kami cek ternyata mayat korban," ujar La Ode Hadi.
Ia mengatakan, korban diketahui mempunyai penyakit gangguan mental dan tinggal seorang diri di dalam rumah tersebut.
Baca Juga: Warga Bekasi Bernama Ferry Sharieffudin Ditemukan Jadi Mayat di Saluran Air Dekat Gerbang Tol Meruya
"Yang kami tahu memang korban memiliki penyakit gangguan mental," ucapnya.
Selain itu, menurut La Ode Hadi, korban bekerja sebagai pemulung dan terakhir bertemu korban pada Sabtu malam kemarin.
"Terakhir saya ketemu di percetakan dekat rumah korban," jelasnya.
Kapolsek Poasia, Kompol Muhammad Salam mengatakan, jenazah korban sedang tergelatak ketika ditemukan.
"Setelah menerima informasi kami langsung bergerak ke lokasi penemuan jenazah tersebut," ujar Salam.
Ia mengatakan, informasi dari warga terakhir melihat korban pada Sabtu lalu.
"Jenazah telah kami evakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara Kendari untuk ditindaklanjuti," ucapnya.
Ia juga mengatakan, belum mengetahui penyebab serta kapan meninggalnya korban.
Salam juga menuturkan, korban tinggal seorang diri di dalam rumah tersebut.
Berita Terkait
-
Fakta Ngeri Tukang Jagal Pemutilasi Eks Istri Siri: Nyabu Dulu, Fauzan Kondisi Nge-Fly saat Penggal Kepala Korban
-
Raja Tega! Aksi Horor Fauzan Tukang Jagal Pemutilasi Eks Istri Siri: 20 Menit Cekik Leher hingga Kupas Kulit Jari Korban
-
Geger Bule Swiss Tewas di Kosan Tanjung Priok, Korban Filip Sempat Curhat soal Cewek Misterius ke Pemilik Kos
-
Pengakuan Mengejutkan! Fauzan Mutilasi Wanita di Muara Baru karena Kesal Istri dan Ibunya Disebut Pelacur
-
Terungkap! Pembunuh Mayat Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Ternyata Tukang Jagal
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Modus Licik Pengusaha Skincare Makassar Lolos BPOM, Kini Terancam UU Pencucian Uang
-
Sudah Pamer Hasil Lab, Skincare Fenny Frans dkk Malah Dinyatakan Berbahaya Oleh Polda Sulsel
-
Ditangkap di Makassar! Remaja Penikam ODGJ di Pangkep Tak Berkutik
-
Dewan Pers Apresiasi Komitmen BRI Tingkatkan Kompetensi Jurnalis
-
Praktik Prostitusi Online di Pangkep Terbongkar