SuaraSulsel.id - Keluarga korban dugaan kasus malpraktik di Rumah Sakit Bathesda Tomohon menuntut ganti rugi. Saat Komisi IV DPRD Provinsi Sulawesi Utara menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP).
Mengutip BeritaManado.com -- jaringan Suara.com, Komisi IV memberikan solusi kepada pihak keluarga maupun rumah sakit untuk menyelesaikan masalah secara musyawarah kekeluargaan.
“Kita putuskan persoalan ini diselesaikan dengan cara musyawarah,” ungkap Wakil Ketua Komisi IV, Careig Neichel Runtu.
Apabila dalam musyawarah tersebut, tidak mendapatkan titik terang, pihak keluarga disilakan melanjutkan perkara ke pihak berwajib.
Baca Juga: Pintu Utama Rumah Sakit Umum GMIM Bethesda Tomohon Disegel Pakai Rantai
Dalam rapat juga terungkap keinginan keluarga korban meminta ganti rugi kepada rumah sakit, berupa biaya sekolah bagi keempat anak korban.
Dimana setiap anak mendapatkan Rp50 juta.
“Kami dari direksi melihat anak-anak yang masih kecil, makanya sepakat membantu Rp15 sampai Rp20 juta. Kalau memang keluarga tidak puas, silakan lanjutkan ke ranah hukum, karena kita memang sudah berupaya,” ujar Mantan Direktur Rumah Sakit Bathesda Tomohon, Dr Ramin Amiman.
Sebelumnya, pasien Agita Wajong (27) warga Kota Tomohon yang dikabarkan meninggal dunia pada 5 Oktober 2021.
Dia diduga menjadi korban malpraktik.
Baca Juga: Pemkot Tomohon Punya 31 Varietas Bunga Krisan Siap Ekspor
Berita Terkait
-
Tragedi Pascapersalinan: Dokter Tinggalkan Pasien Berdarah untuk Minum, Bayi Jadi Yatim Piatu
-
Menyaksikan Keindahan Danau Linow, Spot Healing Tipis-Tipis di Tomohon
-
Diduga Malpraktik Bikin Pasien Tak Bisa Hamil, Dokter di Jakbar Dilaporkan ke Konsil Kesehatan
-
Sedot Lemak Selebgram Medan Berujung Maut, Bisakah Malpraktik Dibuktikan? Ini Penjelasan Dokter Tompi
-
Wanita Penderita Kanker Payudara Somasi RSUD NTB karena Merasa Korban Malpraktik, Tangan Bernanah usai Disuntik
Tag
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
6 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik April 2025, Kamera dan Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan Snapdragon, Performa Handal Terbaik April 2025
Terkini
-
Viral! Video Wali Kota Makassar Marah ke Pelanggar Lalu Lintas : "Bapak Gak Sekolah?"
-
Menteri Pertanian: Petani Kakao, Cengkeh, dan Kelapa Senang Kalau Krisis Ekonomi
-
Mau Sukses dan Jadi Orang Kaya? Menteri Pertanian: Hindari Kebiasaan Mengeluh
-
Haji Mabrur: Lebih dari Sekadar Ritual, Tapi Perjalanan Menyucikan Jiwa
-
Tidak Cukup Niat, Ini 3 Kemampuan Wajib Dimiliki Jemaah Haji