SuaraSulsel.id - Vaksinasi anak usia 6-11 tahun sudah mulai dilakukan di Kota Makassar. Vaksinasi terhadap siswa SD digelar serentak di sejumlah sekolah.
Untuk memastikan proses vaksinasi anak berjalan lancar, Wali Kota Makassar Moh Ramdhan “Danny” Pomanto didampingi Kadis Pendidikan Makassar Muhyiddin, melihat langsung proses vaksinasi. Pemkot Makassar mengerahkan tenaga kesehatan bekerja bersama Anggota TNI /Polri.
“Serentak semua SD hari ini. Kita berharap dengan adanya vaksinasi anak dapat membantu menjaga imunitas tubuh. Sehingga paparan virus tidak gampang menyerang,” ujar Danny Pomanto, Kamis 20 Januari 2022.
Danny Pomanto berharap adanya kerja sama pihak orang tua. Dalam menyukseskan vaksinasi anak. Untuk menjaga dan menyelamatkan generasi penerus bangsa.
Baca Juga: 132 Ribu Siswa SD di Kota Makassar Akan Ikut Program Vaksin Merdeka
“Dukungan orang tua murid tentu kami harapkan. Bersama kita lawan Covid ini. Adaptasi sosial baru sedang kita terapkan bersama dan inilah kondisi yang harus dihadapi sekarang," tambahnya.
Dengan adanya vaksinasi anak di sekolah-sekolah, Wali Kota Makassar mengatakan akan sangat membantu proses pembelajaran tatap muka yang sekarang sudah mulai berjalan.
“PTM akan lancar jika seluruh siswa telah vaksin. Anak sudah punya kekebalan tubuh," katanya saat memantau vaksinasi.
Berita Terkait
-
Majelis Taklim Deklarasikan Gerakan Anti-Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak
-
Dituduh Aniaya Anak Polisi, Guru Supriyani Curhat Selama Ditahan: Tiap Pagi Cabut Rumput, Tidurnya Beralas Tikar
-
Lesti Kejora Hamil Lagi, Rizky Billar Berharap Dapat Anak Perempuan
-
Donald Trump Menangi Pilpres AS, Inilah Anak Hingga Cucunya Yang Jadi Dinasti Politik
-
KPK Keliru Soal Jet Pribadi Kaesang! Pakar: Pemberian Fasilitas ke Keluarga Inti Pejabat Tetap Gratifikasi
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Ditangkap di Makassar! Remaja Penikam ODGJ di Pangkep Tak Berkutik
-
Dewan Pers Apresiasi Komitmen BRI Tingkatkan Kompetensi Jurnalis
-
Praktik Prostitusi Online di Pangkep Terbongkar
-
Ketum Dewan Korpri Prof Zudan Tinjau Lokasi Tiga Cabang Lomba MTQ Korpri VII
-
Terdakwa Penimbun Istri di Makassar Divonis Seumur Hidup