SuaraSulsel.id - Seorang pria ditemukan dengan kondisi penuh luka sabetan senjata tajam (sajam). Hal ini membuat warga Desa Kasimburang, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa, geger.
Korban diketahui bernama Kamaruddin (25). Warga Desa Bili-bili, Kecamatan Bonto Marannu, Kabupaten Gowa, diduga menjadi korban penganiayaan.
Informasi dihimpun, korban ditemukan warga di dalam hutan sekitar Kawasan Inhutani Parangloe, pada Selasa (31/8/2021) sore.
Kasubbag Humas Polres Gowa, AKP M Tambunan mengaku, petugas yang mendapat laporan turun ke lokasi.
"Saat tiba korban ditemukan dalam kondisi terluka dan masih bernyawa," katanya, melansir dari kabarmakassar.com--jaringan suara.com, Rabu (1/9/2021).
Korban lalu dilarikan Puskesmas Parangloe untuk mendapat pertolongan. Setelah dilakukan pemeriksaan oleh petugas medis korban dinyatakan meninggal dunia.
"Dari hasil pemeriksaan di Puskesmas Parangloe ditemukan berbagai luka pada bagian betis dan jari kelingking kaki, kepala serta pada bagian Cakung (leher)," katanya.
Kekinian petugas masih melakukan penyelidikan guna mengetahui peristiwa tersebut. Dari lokasi Tempat Kejadian Perkara (TKP) ditemukan sejumlah Barang Bukti (BB).
"Pihak kepolisian akan melakukan penyelidikan dan untuk perkembangan lebih lanjut," katanya.
Baca Juga: Kapan Batas Akhir Pre Register Free Fire MAX? Ini Perkiraannya
Ia menjelaskan, korban telah dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Makassar untuk dilakukan autopsi.
"Jadi ada luka luka pada tubuh korban dan saat ini korban telah dibawa ke rumah sakit Bhayangkara untuk di Autopsi sesuai permintaan pihak keluarga," tukasnya.
Berita Terkait
-
Pengusaha Jakarta Bayar Preman Rp 70 Juta, Culik dan Aniaya Pacar di Makassar
-
Sakit Hati, Perempuan Asal Jakarta Sewa Preman Culik dan Aniaya Pacar di Makassar
-
Diduga Aniaya Selebgram Ayu Thalia, Nicholas Sean Anak Ahok Dipolisikan
-
Bule Nigeria Aniaya dan Ancam Mantan Pacar Asal Bandung, Duit Rp 20 Juta di ATM Dikuras
-
Viral Tetangga Majikan Aniaya ART di Pulogadung: Jambak Rambut hingga Dijedotkan ke Tembok
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Dosen Viral Ludahi Kasir: Ternyata Belum Dipecat, Begini Nasibnya Menurut LLDIKTI
-
Kecelakaan KM Putri Sakinah Tambah Daftar Panjang Tragedi Kapal Wisata di Labuan Bajo
-
Sejarah! Wali Kota New York Dilantik Pakai Al-Quran di Stasiun Kereta Bawah Tanah
-
318 Ribu Penumpang Nikmati Kereta Api Maros-Barru Sepanjang 2025
-
9 Peristiwa Viral Mengguncang Sulawesi Selatan Selama 2025