SuaraSulsel.id - Seorang pria membuat geger warga di Toraja Utara. Pria yang belum diketahui identitasnya berdiri di tengah jalan sambil mengacungkan badik. Mengancam warga.
Peristiwa disebut terjadi di Jalan Andi Mappanyukki, Kecamatan Rantepao, Toraja Utara, Sulawesi Selatan.
Aksi pria tersebut direkam warga menggunakan HP. Kemudian diteruskan berkali-kali di media sosial.
"Jangan dulu ke sini. Ada teroris," kata warga dalam video.
Baca Juga: Densus Sebut Kelompok Teroris Jamaah Islamiyah Masih Terus Bergerak
Sejumlah warga berusaha menghentikan aksi pelaku dengan memukul menggunakan bambu. Agar badik yang dipegang bisa lepas.
Setelah dikepung, akhirnya pelaku bisa diringkus. Warga bersama polisi mengamankan pelaku beserta satu buah badik yang digunakan mengancam warga.
Pria tersebut diduga berasal dari Medan. Sejak pagi hari terlihat berkeliaran di sekitar Masjid Besar Rantepao.
Malam hari pria tersebut mengamuk dan mengeluarkan badik di jalan raya.
Warga berusaha menghentikan aksinya dengan balok dan bambu. Polisi juga memberi tembakan peringatan.
Baca Juga: 5 Terduga Teroris Ditangkap di Sulsel dan Sulteng, Begini Peran Mereka
Setelah dikepung warga dan polisi, pria tersebut berhasil dilumpuhkan dan diikat menggunakan tali. Kemudian dibawa ke kantor polisi.
Polisi masih menyelidiki penyebab pria tersebut mengamuk.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Raja Thailand Larang Rakyatnya ke Indonesia karena Banyak Teroris
-
Serangan Teroris Tewaskan 10 Polisi di Iran
-
Serangan Teroris di Perbatasan Pakistan: Sepuluh Polisi Tewas
-
Markas Pertahanan Diteror, Turki Langsung Lancarkan Serangan ke Irak dan Suriah
-
Serangan Brutal Guncang Industri Dirgantara Turki, Korban Berjatuhan
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
Terkini
-
Ditangkap di Makassar! Remaja Penikam ODGJ di Pangkep Tak Berkutik
-
Dewan Pers Apresiasi Komitmen BRI Tingkatkan Kompetensi Jurnalis
-
Praktik Prostitusi Online di Pangkep Terbongkar
-
Ketum Dewan Korpri Prof Zudan Tinjau Lokasi Tiga Cabang Lomba MTQ Korpri VII
-
Terdakwa Penimbun Istri di Makassar Divonis Seumur Hidup