SuaraSulsel.id - Data Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo menyebut sebanyak 13 orang meninggal dunia akibat tertular Covid-19 di daerah itu pada Selasa (10/8/2021).
Kepala Dinas Kesehatan Yana Yanti Suleman di Gorontalo, Selasa, mengatakan total kasus baru pada 10 Agustus mencapai 206 orang, sembuh 222 orang, meninggal dunia 13 orang, dan dirawat 28 orang.
Total kasus Covid-19 di Gorontalo sejak awal pandemi hingga saat ini sebanyak 9.623 orang, dengan jumlah sembuh 7.696 orang, meninggal 305 orang, 1.622 orang masih menjalani perawatan.
"Seluruh kabupaten dan kota di Gorontalo berada dalam zona merah atau beresiko tinggi penularan Covid-19," ujarnya.
Baca Juga: Kasus Covid-19 Indonesia Tambah 32.018, Meninggal 2.048 Jiwa
Sementara itu berdasarkan pantauan suasana di Kota Gorontalo, sejumlah ruas jalan tampak lebih sepi dibanding hari sebelumnya. Pusat pertokoan dan mal sepi pengunjung, namun sejumlah kafe dan warung makan masih ramai pembeli.
Sebelumnya, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie meminta masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan terutama menggunakan masker.
"Tingkat kepatuhan menggunakan masker di Gorontalo sangat rendah, jadi tolong prokesnya dipatuhi. Ini semua untuk keselamatan bersama. Saat ini rumah sakit hampir penuh, makanya jauhi kerumunan dan menjaga jarak," ungkapnya.
Terkait vaksinasi, Gubernur meminta kepala desa dan camat rutin melaporkan perkembangan vaksinasi di wilayah masing-masing. Pelaporan dilakukan melalui google form, yang dapat dimonitor setiap hari dan dievaluasi setiap Minggu. (Antara)
Baca Juga: Nenek 80 Tahun Meninggal Dunia Saat Isolasi Mandiri di Rumah
Berita Terkait
-
Naik! Ini Jumlah Zakat Fitrah Harus Dikeluarkan Warga Gorontalo Utara Ramadan 1446 Hijriah
-
Dukung Ketahanan Pangan Gorontalo dan Perekonomian Lokal, Brantas Abipraya Percepat Pembangunan Bendungan Bulango Ulu
-
Meriahnya Gorontalo Sambut Ramadan dengan Tradisi Unik Koko'o
-
Raup Cuan Ratusan Juta, Polisi dan Pegawai Kemenkumham Gorontalo Kompak Tipu Warga Modus Seleksi CPNS
-
Viral Video Hujan Jeli di Gorontalo Hebohkan Netizen, Apa Kata BMKG?
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025, BRI Siap Proaktif dalam Pelayanan Haji
-
Pimpin PERBANAS, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
SPMB 2025 Sulsel: Kuota Domisili Berkurang, Afirmasi Ditambah
-
Tembok yang Membelah Semangat Unhas
-
Tambang Emas di Luwu, Gubernur Sulsel: Jangan Sampai Rakyat Hanya Jadi Korban