SuaraSulsel.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang sopir truk ketiduran saat berada di jalan raya viral di media sosial.
Video viral sopir truk tertidur pulas saat menunggu antrian viral di media sosial. Video tersebut viral di tiktok dan disebar kembali oleh akun facebook Riau Cornelius.
Dalam video, sopir terlihat sedang tertidur pulas. Menyandarkan kepala di kaca jendela yang diganjal dengan bantal berwarna coklat.
Sopir tersebut diduga kelelahan menunggu antrian. Sehingga tertidur, meskipun dalam kondisi sedang berada di jalan raya.
Baca Juga: Penyekatan PPKM Darurat di Lenteng Agung, Pengemudi Ojol: Harusnya di Perbatasan Depok
“Mungkin terlalu kecapekan ????”, tulis pemilik akun Riau Cornelius.
Mengutip telisik.id -- jaringan Suara.com, polisi yang diduga merekam video tersebut datang menghampiri dan membangunkan sang sopir yang sedang tertidur pulas di dalam mobil truk.
Sontak saja, sopir truk terbangun dan segera menancap gas melanjutkan perjalanan.
Dalam video itu juga terlihat antrian panjang kendaraan lain yang tidak bisa lewat akibat terhalang mobil truk yang dikendarai sang sopir.
Warganet yang menyaksikan video sang sopir lantas memberikan responnya di kolom komentar. Tak sedikit juga yang mendoakan kebaikan untuk sang sopir.
Baca Juga: Ratusan Personel Polisi Dikerahkan Selama PPKM Darurat di Cianjur
“Mungkin lelah Sehat selalu buat bapak sopir yg tetidur itu semoga rezeki nya bertambah amin????”, tulis akun Tri Ramadani.
“padahal tinggal selangkah lagi mau jadi orang kaya malah di bangunin”, tulis akun Faris Sahaja.
“Kasian liat'y,,, semoga lelah mu membawa berkah pakpir...”, tulis akun Dini Dini.
“Bnyk yg ngalami. Ttp smngt pak demi klrga di rumah.”, tulis akun Soetrisno Aditnya.
Sampai berita ini dibuat, video tersebut telah memperoleh 1,8 ribu tanggapan dan 179 komentar
Berita Terkait
-
Netizen Ramai Cari Menteri HAM Natalius Pigai, Buntut Dugaan Polisi Tembak Siswa di Semarang: Harusnya Paling Berisik
-
Netizen Soroti Kemunculan Buzzer di Kasus Polisi Tembak Anggota Paskibra, Tandanya Apa?
-
Akhir Tragedi Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, AKP Dadang Resmi Dipecat
-
Viral Tak Digubris Polisi, Pria yang Teriak-teriak di Gerbang Polsek Kelapa Gading Ternyata Keluarga Tersangka Narkoba
-
Siswa Paskibraka Tewas Tertembak Dicap Gangster, Viral Curhatan Pilu Tante Korban: Anak Ini Bercita-cita jadi Polisi
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
Terkini
-
Unggul Versi Quick Count, Sudirman: Jangan Bereuforia!
-
Pilkada Sulsel 2024: Disabilitas dan Warga Binaan Antusias Menyalurkan Hak Pilih
-
Pelayanan CS BRI Dipuji Netizen Usai Viral di Media Sosial
-
Unhas Pecat Mahasiswa FIB yang Bela Korban Pelecehan Seksual oleh Oknum Dosen
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan