SuaraSulsel.id - Pandemi Covid-19 membuat waktu pengguna internet semakin banyak dihabiskan depan gawai. Baik untuk bekerja atau hanya sekedar memantau media sosial.
Ada banyak situs yang populer dan paling banyak dikunjungi di dunia digital.
Mengutip dari zonautara.com -- jaringan suara.com
Untuk tiga situs web teratas dengan kunjungan bulanan adalah Google: 92,5 miliar kunjungan per bulan. YouTube: 34,6 miliar kunjungan per bulan, dan Facebook 25,5 miliar kunjungan per bulan.
Baca Juga: Geger Eiger Protes ke YouTuber, Arei Sang Kompetitor Langsung Curi Momen
Ttiga situs web teratas itu disebut meraup 152 miliar kunjungan setiap bulan. Melampaui gabungan 47 situs web berikutnya.
Terlebih lagi saat pandemi, mengubah segalanya mulai dari cara kita bekerja, belajar, berkomunikasi, dan berbelanja. Sebagian besar aktivitas ini berpindah secara daring.
Dalam daftar 50 situs web yang paling banyak dikunjungi di seluruh dunia, datanya diambil dari SimilarWeb (per November 2020).
Situs web global teratas
Melayani lebih dari dua triliun kueri penelusuran setiap tahun melalui jaringannya, Google yang dimiliki Alphabet menempati peringkat tertinggi dengan domain andalannya, Google.com. Google memperoleh sekitar 80% penghasilannya dari pendapatan iklan.
Baca Juga: Curhat Tak Makan Mi Instan 3 Tahun, Alasan Gadis Ini Bikin Warganet Heboh
Di posisi kedua, platform jejaring sosial Facebook memiliki basis pengguna 2,7 miliar. Rata-rata, pengguna menghabiskan 34 menit di situs setiap hari, sementara 36% pengguna mengatakan bahwa Facebook mereka gunakan untuk mendapatkan berita — lebih tinggi daripada jaringan sosial lainnya
Berita Terkait
-
Wali Kota Bekasi Nginap di Hotel Mewah Saat Rumahnya Kebanjiran, Warganet: Pakai Uang Negara Ngga?
-
Emiten Afiliasi Hashim Djojohadikusumo WIFI Garap Bisnis Layanan Internet Murah
-
Joko Anwar Geram Lihat Korupsi Indonesia Bak Minum Obat Sehari 3 Kali, Warganet Sarankan Buat Film Berantas Korupsi
-
Pemerintah Belum Sepakat Soal Usia Minimum Penggunaan Internet, Komdigi Diminta Diskusi dengan Psikolog
-
Peluang dan Tantangan Lelang Frekuensi 1,4 GHz
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Uang Damai Rp10 Juta Kasus Pencabulan Anak: Keluarga Korban Tolak, Kanit PPA Polrestabes Makassar Terancam Sanksi
-
28 Tahun Mengabdi, Kini Gigit Jari: Kisah Pilu PPPK Makassar yang Pengangkatannya Ditunda Setahun
-
Kasat Narkoba Polres Bone Dicopot! Diduga Minta "Uang Damai" Rp80 Juta, Chat Viral Jadi Bukti
-
Agus Harimurti Yudhoyono Evaluasi Pembangkit Listrik Tenaga Sampah di Kota Makassar
-
Geram! Kanit PPA Polrestabes Makassar Diduga Minta Korban Kekerasan Seksual Damai Dengan Uang Rp10 Juta