SuaraSulsel.id - Anda pasangan baru menikah dan ingin lebih mendekatkan diri dengan ibu mertua? Ini lima topik obrolan yang bisa mencairkan suasana.
Dikutip dari Times of India, sejumlah topik ini bisa jadi bahan perbincangan. Apa saja?
1. Masa kecil pasangan
Anda tentunya tidak ingin menjadi satu-satunya orang yang tertinggal dari percakapan saat keluarga sedang berkumpul.
Ada banyak hal dari masa kanak-kanak pasangan Anda dan tahun-tahun pertumbuhanannya yang bisa diketahui. Tentu ibu mertua tahu segalanya tentang hal tersebut.
Duduklah dengannya dan keluarkan album foto lama. Tertawa bersama dan bantu dia menghidupkan kembali kenangan indah itu.
Selipkan pertanyaan mengenai masa kecil pasangan Anda agar obrolan semakin akrab.
2. Yakinkan ibu mertua secara halus bahwa Anda tidak mengancam posisinya
Ibu mertua bisa menjadi sangat sensitif, terutama seiring bertambahnya usia. Bahkan saat-saat anaknya, yang berharga, sudah dewasa dan siap untuk menikah, itu bisa menjadi rumit.
Baca Juga: Catat! Jangan Ngobrol dan Nelpon di Kendaraan Umum, Ini Aturan Baru
Pada saat-saat seperti itu, seorang ibu mungkin merasa tidak aman tentang tambahan anggota baru dalam keluarganya dan merasa secara perlahan akan disingkirkan.
Ingatkan dia bahwa Anda hanya di sini untuk menambah kebahagiaan dan menjadi anak lain baginya.
3. Beri tahu kapan Anda akan siap untuk memiliki anak
Tidak ada yang suka jika kerabat, terutama ibu mertua, mulai mengganggu dengan pertanyaan tentang memiliki anak.
Ini mungkin tampak seperti topik yang sulit untuk didekati, tetapi perlu dibicarakan. Agar Anda tidak merasa terbebani.
Katakan dengan tenang bahwa Anda akan siap untuk berbicara dan memikirkan tentang bayi hanya jika Anda dan pasangan merasa nyaman dan siap.
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Kado Hari Ibu, Spesial Peralatan Masak Estetik untuk Ibu Mertua
-
Ngomong di Depan Umum Bikin 'Blank'? Ini 10 Jurus Ampuh Public Speaking Biar Gak Lagi Gemetaran
-
Kisah Perempuan Ditolak Calon Mertua, 5 Tahun Balik Lagi dengan Seragam TNI
-
Mertua Faank Wali Tutup Usia Usai Umrah, Pesan Menyentuh Istri Sebelum Pemakaman Terungkap!
-
Meninggal Berdekatan, Ibu Mertua Faank Wali Sempat Bantu Memandikan Jenazah Ibu Ovie Wali
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Memasuki Babak Baru, Ini 5 Fakta Kasus Rektor UNM Non Aktif Prof Karta Jayadi
-
5 Fakta Kasus Dugaan Penipuan Putri Dakka: Dari Skema Umrah hingga 'Serang Balik' Polisi
-
Pemprov Sulsel Gelontorkan Rp935 Miliar untuk Pembangunan Luwu Raya di APBD 2025
-
Golkar Sultra Pasang Badan: Polri Harus Tetap di Bawah Komando Presiden!
-
Putri Dakka Bantah Jadi Tersangka, Akan Laporkan Penyidik ke Propam