SuaraSulsel.id - Situs Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Makassar diretas. Pasca pemilihan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar.
Informasi dari Ketua Bawaslu Makassar, Nursari, website Bawaslu Kota makassar diretas dini hari tadi, Kamis (10/12/2020) sekitar Pukul 02.30 Wita.
Dampaknya, penginputan data perolehan suara pasangan calon Pilkada Makassar dihentikan sementara.
“Kami hentikan penginputan sementara. Sambil melakukan perbaikan website,” kata Nursari.
Baca Juga: Dipanggil Bawaslu Makassar, Gubernur Sulsel: Ngapain Saya Dipanggil
Dia mengatakan, setelah diretas, semua sistem penginputan data di tingkat Panwascam tiba – tiba tidak bisa diakses.
Bawaslu pun perintahkan untuk tetap siaga dan menjaga semua data manual yang sudah diterima.
Setelah beberapa jam dikuasai hacker, situs Bawaslu Makassar akhirnya bisa kembali aktif. Melakukan aktivitas penginputan data.
Nursari mengatakan, hanya situs Bawaslu Makassar yang mengalami kendala selama beberapa jam. Setelah perhitungan suara di tingkat TPS akan diinput di tingkat kecamatan.
“Jadi memang diretas oleh oknum yang tak bertanggung jawab. Tapi sudah normal kembali setelah kami berkoordinasi dengan petugas IT dan langsung bekerja maksimal mengembalikan ke posisi normal, “ terang Nursari.
Baca Juga: Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah Tolak Panggilan Bawaslu Makassar
Nursari memastikan semua data sudah terkendali dan normal seperti semula.
Berita Terkait
-
Lagi-lagi Diteror, Situs Tempo Diacak-acak Hacker Diduga Imbas Berita Judi Online: Ulah Siapa?
-
Peringatan Pengguna Google Chrome: Waspada Penipuan Peretasan Berbahaya
-
FBI: Hacker Korea Utara Gasak Kripto Senilai Rp24 Triliun, Terbesar dalam Sejarah
-
Hindari Password Ini! Daftar Kata Sandi Paling Rentan Diretas
-
Akun Anonim Tantang Jaksa Agung, Website Kejagung Dibobol?
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
Tambang Emas di Luwu, Gubernur Sulsel: Jangan Sampai Rakyat Hanya Jadi Korban
-
Tiga Investor Tertarik Biayai Pembangunan Stadion di Makassar
-
Borong Dagangan Warga, Gubernur Sulsel Sentuh Hati Pedagang Kecil di Pemandian Air Panas Pincara
-
Bayar Tagihan Listrik Bulan April 2025? Coba Klaim Saldo DANA Kaget Ini
-
Viral 'Bang Jago' di Jeneponto Blokir Jalan Sambil Bawa Parang, Polisi Ungkap Faktanya!