SuaraSulsel.id - Gempa Bumi mengguncang wilayah Tenggara Bulukumba dan Kepulauan Selayar, Rabu (2/11/2012). Getaran dirasakan warga pesisir pada pukul 11:33 Wita.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) wilayah IV Makassar menganalisis gempa ini berskala 4,8 SR dan kedalaman 10 Km.
Kepala Bidang Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami BMKG, Jamroni mengatakan episenter gempa terletak pada kooridinat Lok:5.72 LS,120.67 BT. 60 km di titik Tenggara Bulukumba. Gempa dipastikan tidak berpotensi tsunami.
"Kedalaman 10 meter dengan kekuatan 4,8 SR. Gempa ini tidak berpotensi tsunami," kata Jamroni.
Baca Juga: Kembangkan Pariwisata, Bulukumba Tawarkan Lahan 18 Hektare untuk Hotel
Dia menjelaskan, dari titik koordinat itu bisa dianalisis gempa yang terjadi merupakan jenis gempa dangkal. Akibat aktivitas di sesar Selayar yang mengalami pergeseran.
"Karena bergeser, sehingga ada getaran yang dirasakan warga. Kami imbau warga tetap tenang dan tidak panik," tambahnya.
Warga Pesisir Diminta Selalu Waspada
Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan Bencana BPBD Sulsel Endro Yudo Wahyono turut mengimbau agar masyarakat di pesisir tetap waspada.
Gelombang di musim peralihan ini cukup tinggi. Abrasi juga sewaktu-waktu bisa terjadi.
Baca Juga: Anggota Satpol PP Nyaris Ditusuk Badik di Rumah Wakil Ketua DPRD Bulukumba
"Apalagi di malam hari, intensitas hujan tinggi. Abrasi bisa saja terjadi, termasuk di daerah Takalar yang paling rawan," kata Endro.
Berita Terkait
-
Kenapa Jepang Sering Terjadi Gempa Bumi? Prediksi Mengerikan di Palung Nankai Bikin Khawatir
-
Indonesia di Ambang Bencana Megathrust? Ini Daftar 13 Wilayah Paling Terancam
-
Gempa Magnitudo 6,8 Mengguncang Papua Nugini, BMKG Pastikan Tidak Berpotensi Tsunami di Indonesia
-
Gempa Perparah Krisis Myanmar: PBB Desak Pendanaan Darurat di Tengah Perang Saudara
-
Menlu Sugiono Pastikan Belum Ada WNI yang Menjadi Korban Jiwa dalam Musibah Gempa Myanmar
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Aklamasi Ketua IKA Fakultas Hukum, Munafri Ajak Unhas Berkolaborasi Bangun Kota Makassar
-
Tragis! Kebakaran Dini Hari di Tallo Renggut Nyawa Lansia, 10 Rumah Ludes
-
Semangat Baru Muhammadiyah Sulsel: Bangun Gedung 13 Lantai
-
3 Wisatawan Asal Wajo Meninggal Dunia di Pantai Harapan Ammani Pinrang
-
Rahasia Desa Wunut Klaten Berdaya dengan BRI dan Sejahterakan Warganya