SuaraSulsel.id - Ketua Dewan Pengurus Nasional Pemuda Tani Rina Sa'adah hadir di Kota makassar memberikan semangat dan motivasi bagi pengurus DPP Pemuda Tani SulSel.
Menjelang pelantikan yang direncanakan oktober mendatang. Dirangkaikan dengan pelantikan Pengurus HKTI SulSel.
Pertemuan yang berlangsung di Cafe fireflies Jalan Patimura, dihadiri beberapa pengurus antara lain Dewan Pengawas Sudirman Numba, Ketua DPP Pemuda Tani Rachmat Sasmito, Sekretaris Baihaqi Zakaria dan sejumlah pengurus DPP Pemuda Tani SulSel.
Ketua Dewan Pengurus Nasional Rina Sa'adah mengapresiasi kekompakan pengurus Pemuda Tani di Sulsel.
Semangat para pemuda tani di sulsel disebut tidak kalah hebat dari daerah yang lain.
"Mungkin karena menteri pertanian juga putra sulsel, sehingga tertular semangat tersebut," kata Rina, Kamis (24/9/2020).
Rina berharap di era teknologi modern, mendatangkan prospek pertanian di sulsel yang berkembang dengan pesat. Tentunya diinisiasi oleh para pemuda tani di sulsel .
Pemuda tani harus kreatif dan inovatif. Harus banyak berinteaksi dan memberikan edukasi kepada para petani di lapangan.
Melalui pemanfaatan teknologi yang ada, Rina yakin akan banyak petani yang mampu bersaing dengan negara lain.
Baca Juga: Jelang Musim Tanam, Pupuk Indonesia Siapkan 1,78 Juta Ton Pupuk
Ketua DPP Pemuda Tani Sulsel Rachmat Sasmito mengatakan, rencana pelantikan Pemuda Tani Sulsel dijadwalkan bulan oktober mendatang.
Menyesuaikan dengan jadwal Moeldoko, selaku ketua DPP HKTI. Pelantikan juga rencanaya mengundang Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
RKAB 2026 Disetujui, PT Vale Siap Tancap Gas di Tiga Blok Raksasa
-
Ketua Adat Kajang Menang Sengketa Lahan Adat di Pengadilan
-
Zainal Arifin Mockhtar Jadi Guru Besar UGM, Jusuf Kalla: Kritik Bagian dari Demokrasi
-
Imbauan Gubernur Sulsel Selama Ramadan: Perkuat Kepedulian ke Fakir Miskin
-
Mantan Bupati Konawe Utara Diperiksa Kejagung Terkait Izin Tambang di Hutan Lindung