SuaraSulsel.id - Sebuah unggahan dari warganet di media sosial Twitter kembali membuat geram netizen, dalam unggahan potongan video dari Tiktok tersebut menunjukkan seorang perempuan yang memamerkan berbagai keuntungan memacari pria beristri.
Berdasarkan video yang diunggah akun Twitter @victoriayovita, menunjukkan sebuah video dari Tiktok yang diduga merupakan pacar dari laki-laki yang sudah berkeluarga. Dalam istilah bekennya, warganet kebanyakan menyebutnya pelakor atau perebut lelaki orang.
"Resiko pacaran sama suami orang, jalannya berdua tapi fotonya sendiri karena gamau dipublikasi hubungannya, disuruh olah raga biar enak dipandang gak kayak istrinya, kalau jalan-jalan luar kota bobonya harus hotel bintang 5," tulis dalam video tersebut.
Tidak hanya itu, dalam video tersebut juga menyebutkan jatah skin care, belanja dan ke salon lancar. Si pemilik video tersebut juga mengucapkan terima kasih karena sudah menuruti tiap kemauannya.
"Fasilitas apapun yang aku mau harus terpenuhi, terima kasih suami orang," tulis dalam video tersebut.
Ratusan warganet menyoroti unggahan di Twitter tersebut. Kebanyakan dari mereka mengaku terkejut lantaran di pemilik video berani terang-terangan mengaku sebagai pelakor.
"Kok bisa bangga?????" tanya akun @byeluvz.
Meski begitu, ada pula warganet yang menyebut supaya netizen tidak mudah percaya dengan apa yang disampaikan orang-orang di media sosial.
Baca Juga: Jadi TO Kasus Begal dan Melawan, Dor! 2 TNI Gadungan Ditembak Polisi
"Orang-orang kok percaya-percaya aja kalau mbake beneran pelakor," tulis akun @fiankmkzf.
Berita Terkait
-
Viral Hape Meledak Gara-gara Disimpan di Jok Motor
-
Viral Video Cewek Terlalu Asyik Main Tiktok, Malah Disindir Kerasukan
-
Detik-detik Takmir Masjid Serang Maling Kotak Amal, Aksinya Viral
-
Tertib di Tengah Pandemi Covid-19, Lucunya Gaya Anjing Pakai Masker
-
Viral Perempuan Ngaku Yahudi Sobek Al Quran, Warganet: Agama Dilecehkan?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
[CEK FAKTA] Benarkah Dukcapil Makasar Melakukan Aktivasi IKD Via Telepon?
-
Disnakertrans Sulsel Perluas Edukasi K3 Hingga Sektor UMKM
-
Kasus Kekerasan Seksual Pekerja Makassar Diusut Tuntas di Bawah UU TPKS
-
Pelantikan PPPK Pupus! Siapa Hapus Data 480 Guru Honorer Kabupaten Gowa?
-
PSI Siap Sambut Kehadiran Rusdi Masse di Rakernas Makassar