Danny Pomanto Minta Ruang Dialog di Masjid, Jauhi Hoax di Medsos!

Wali Kota Makassar ajak peserta pelatihan Mubaligh dan umat Islam bersatu menyelesaikan permasalahan sosial

Muhammad Yunus
Selasa, 05 Maret 2024 | 17:26 WIB
Danny Pomanto Minta Ruang Dialog di Masjid, Jauhi Hoax di Medsos!
Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto [SuaraSulsel.id/Humas Pemkot Makassar]

Selain itu, Danny menyarankan agar masjid menjadi episentrum kekuatan umat.

Pasalnya, saat ini, ia melihat bahwa anak muda atau milenial kekurangan ruang dialog, di mana dialog justru banyak terjadi di media sosial.

Oleh karena itu, Danny mengusulkan agar masjid dapat mengakomodasi ruang diskusi dan dialog tersebut.

"Karena kalau di masjid jelas jamaahnya, jelas ustadnya, daripada mereka mencari informasi dari HP," usulnya.

Baca Juga:Waspada! Permukaan Laut Naik 114 Cm di 2050, Makasar Sudah Siap?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini