Rahasia Rapat di Pertamina, Bahtiar Baharuddin Ungkap Kelangkaan BBM dan Gas Jelang Nataru di Sulsel

Kelangkaan BBM yang menyebabkan truk-truk antri panjang hingga bermalam

Muhammad Yunus
Senin, 18 Desember 2023 | 19:06 WIB
Rahasia Rapat di Pertamina, Bahtiar Baharuddin Ungkap Kelangkaan BBM dan Gas Jelang Nataru di Sulsel
Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, dan Forkopimda Sulsel serta Kepala OPD Lingkup Sulsel melakukan kunjungan ke kantor PT. Pertamina Regional VII di Jalan Garuda, Kota Makassar, Senin, 18 Desember 2023 [SuaraSulsel.id/Humas Pemprov Sulsel]

Tidak hanya itu, dalam mendukung kelancaran perjalanan, Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi menambah layanan berupa Pertamina Delivery Service, 186 Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Siaga selama 24 jam serta 352 Agen dan Outlet LPG Siaga untuk mengcover wilayah demand yang tinggi, dan juga menyediakan 7 SPBU Kantong (Mobile Storage) se-Sulawesi yang akan siaga pada titik-titik rawan kemacetan, bencana dan kota konsentrasi perayaan Natal di Toraja dan Sulawesi Utara serta 6 titik Jalur Wisata Utama di Sulawesi antara lain di Manado dan Sekitarnya, Toraja, Malino dan Tanjung Bira.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini