Ia mengaku sudah meminta maaf ke kedua orang tua korban. Apalagi mereka masih punya hubungan keluarga.
Namun, Makmur enggan disalahkan. Ia mengaku kasus tersebut merupakan masalah kecil, hanya terlalu dibesar-besarkan hingga diekspos ke media.
"Kasus ini sebenarnya kecil tapi luar biasa eksposenya sampai seluruh dunia tahu," tangkasnya.
Kontributor : Lorensia Clara Tambing
Baca Juga:Mantra Cenning Rara Suku Bugis Makassar, Diyakini Bisa Memikat Hati Lawan Jenis