Kabupaten Wajo Kembali Produksi Kokon Setelah 20 Tahun

Membangkitkan kejayaan sutera Sulawesi Selatan

Muhammad Yunus
Minggu, 07 Mei 2023 | 08:23 WIB
Kabupaten Wajo Kembali Produksi Kokon Setelah 20 Tahun
Pohon murbei untuk usaha ulat sutera di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan [SuaraSulsel.id/Pemprov Sulsel]

SuaraSulsel.id - Membangkitkan kejayaan sutera Sulsel menjadi salah satu cita-cita Gubernur Andi Sudirman Sulaiman. Untuk target itu berbagai program dan bantuan dihadirkan untuk industri persuteraan yang selama beberapa tahun terakhir ini.

Salah satunya melalui penanaman jutaan pohon murbei untuk menunjang budidaya ulat sutera di Kabupaten Wajo.

Hingga akhirnya setelah 20 tahun kembali dapat memproduksi kokon untuk menghasilkan benang sutera asli produksi daerah.

Bupati Wajo Amran Mahmud berharap Pemprov Sulsel tetap bersinergi dengan Pemerintah Kabupaten Wajo untuk bersama-sama mensejahterakan masyarakat.

Baca Juga:Gubernur Sulsel Andi Sudirman Canangkan Gerakan Siswa Andalan Menanam 1 Juta Pohon

"Kemarin Bapak Gubernur telah membantu kita dengan penanaman murbei. Ini sejak 20 tahun para pengrajin sutera kita baru tahun ini kita memakai kembali dan menghasilkan kokon yang sudah 20 tahun dinanti-nantikan oleh pengrajin-pengrajin sutera kita, terima kasih Pak Gubernur," kata Amran Mahmud dalam kegiatan Anti Mager Wajo di Lapangan Merdeka, 5 Mei 2023.

Andi Sudirman dinilanya banyak inovasi-inovasi program yang dihadirkan.

Sementara itu, sebelumnya Andi Sudirman menyampaikan, bahwa pembangunan di Wajo terus dilakukan secara bertahap.

"Termasuk pengembalian sutera kita sudah laksanakan di hulu. Sekarang kita laksanakan di hilir juga sudah ada pabrik pemintalnya. Alhamdulillah sudah banyak yang memanfaatkannya. Sudah mulai meningkat kualitas produksinya," sebutnya.

Baca Juga:Ekonomi Sulawesi Selatan Tumbuh 5,29 Persen Pada Triwulan I Tahun 2023

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini