SuaraSulsel.id - Prakiraan cuaca Sulawesi Selatan dan sekitarnya, Rabu 16 Maret 2022:
- Pagi Hari: Cerah Berawan.
- Siang/Sore Hari: Hujan Ringan di seluruh wilayah Sulawesi Selatan. Berpotensi Hujan Sedang di wilayah Watampone dan Bantaeng. Dan Berawan di wilayah Pare pare, Barru, Pangkajene, Maros, Makassar, Gowa, Takalar dan Jeneponto.
- Malam Hari: Berawan. Dan berpotensi Hujan Ringan di wilayah Masamba dan Palopo.
Baca Juga:Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia Sulawesi Selatan Mengeluh, Susah Urus Surat Persetujuan Berlayar
- Dini Hari: Berawan.
- Suhu Udara: 21 - 32°C.
- Kelembapan Udara: 70 - 90 %.
- Angin: Barat Daya – Barat Laut / 10 - 30 km/jam.
- Peringatan Dini: Hujan Sedang yang dapat disertai Kilat/Petir dan Angin Kencang di wilayah Sulsel bagian utara.
Baca Juga:Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan Selasa 15 Maret 2022: Hujan dan Angin Kencang di Utara Sulsel
Prakirawan - BMKG Makassar
Dibuat: 15 Maret 2022, 14:00 WITA