Daftar Film Zombie Terbaru di Tahun 2021

Film zombie membuat adrenaline terpacu.

Pebriansyah Ariefana
Minggu, 06 Februari 2022 | 12:44 WIB
Daftar Film Zombie Terbaru di Tahun 2021
Drama dan Film Zombie Korea Terbaik. [Asianwiki]

SuaraSulsel.id - Film zombie merupakan salah satu film thriller dan horor yang paling menarik bagi para penggemar film. Daftar film zombie terbaru di tahun 2021

Film zombie ini adalah sebuah film yang mencengangkan dan seram, yang membuat adrenalin penonton terpacu saat menonton.

Tapi film zombie juga ada yang bergenre komedi yang tidak kalah menarik untuk disaksikan.

Beberapa tahun terakhir ini film-film zombie Korea menyajikan tontonan yang begitu berkualitas.

Baca Juga:5 Rekomendasi Film Zombie Korea

Berikut daftar film zombie terbaru di tahun 2021: 

1. Alive (2020)

Film berjudul Alive ini dirilis pertengahan 2020 lalu sebagai film original Netflix.

Film ini tidak kalah mengerikan dari Train to Busan, film ini mengisahkan seorang gamer penyendiri.

Pemeran film ini adalah Oh Joon Woo (Yoo Ah In) dan Kim Yoo Bin (Park Shin Hye),mereka harus menghadapi wabah zombie dengan terkurung sendirian di apartemen.

Baca Juga:Aturan Sekolah Tatap Muka Terbaru 2022 di Masa Omicron sedang Ganas-ganasnya

2. Army of the Dead (2021)

Army of the Dead merupakan film original Netflix terbaru yang ditulis, disutradarai, sekaligus dibintangi oleh Zack Snyder.

Film ini mengisahkan tentang penyebaran virus yang dilepas di kawasan militer rahasia Area 51 di Nevada.

Kemudian virus tersebut membuat warga yang terpapar berubah menjadi zombie.

3. Resident Evil: Welcome to Raccoon City (2021)

Film reboot Resident Evil bertajuk Resident Evil: Welcome to Raccoon City telah diumumkan oleh Sony Pictures bahwa akan rilis pada bulan September 2021 lalu, akan tetapi film ini belum tayang di Indonesia.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini