Ketua PKK Makassar Dukung Industri Fesyen Bangkitkan Perekonomian

Industri ekonomi kreatif di Makassar

Muhammad Yunus
Minggu, 21 November 2021 | 08:12 WIB
Ketua PKK Makassar Dukung Industri Fesyen Bangkitkan Perekonomian
Ketua PKK Kota Makassar Indira Jusuf Ismail meresmikan toko fesyen, Sabtu, 20 November 2021 [SuaraSulsel.id/Istimewa]

"Di tahun 2021 ini, 3Second memang terus melakukan upgrade serta pengembangan dalam setiap produk yang ditawarkan, tidak hanya dari segi kualitas tetapi juga keberagaman produknya," kata Dadang.

Selama masa grand opening, 3Second menyediakan banyak promo-promo menarik yang tidak boleh terlewatkan. Salah satunya ada special discount up to 50 persen. Selain itu banyak spesial produk keluaran terbaru dari 3Second Group yang siap melengkapi koleksi fesyen warga Makassar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini