Kritis! Deddy Corbuzier Kena Covid-19 Hampir Meninggal di Rumah Sakit

Deddy Corbuzier kritis di rumah sakit

Muhammad Yunus
Minggu, 22 Agustus 2021 | 09:41 WIB
Kritis! Deddy Corbuzier Kena Covid-19 Hampir Meninggal di Rumah Sakit
Deddy Corbuzier umumkan terpapar Covid-19 dan hampir meninggal di rumah sakit, Minggu 22 Agustus 2021 [SuaraSulsel.id / Youtube Deddy Corbuzier]

Deddy Corbuzier melalui akun media sosial pribadinya mengumumkan. Akan menghentikan sementara aktivitas sosial medianya.

Hari ini Deddy Corbuzier muncul dan memberikan klarifikasi.

"Sakit dan ada kemungkinan besar meninggal," ungkapnya.

Buat teman dan penggemar yang penasaran kenapa selama dua minggu hilang, Deddy Corbuzier mengaku kecewa dan beruntung.

Baca Juga:4 Artis Indonesia Punya Anak Difabel Berprestasi, Berhasil Kuliah di Luar Negeri

"Saya sakit kena Covid. Saat itu mengurus keluarga yang hampir semua kena Covid-19. Kontak saya dengan mereka terus-terusan. Saya sangat pede dan tetap prokes. Ketika diantigen ternyata positif," ungkap Deddy Corbuzier.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini