Melonjak! Kasus Kematian Akibat Covid-19 di Sultra Capai 273 Orang

Penambahan kasus meninggal akibat Covid-19 di Sultra hari ini tersebar di tiga daerah.

Erick Tanjung
Jum'at, 16 Juli 2021 | 23:02 WIB
Melonjak! Kasus Kematian Akibat Covid-19 di Sultra Capai 273 Orang
Jenazah pasien COVID-19 saat dimasukkan ke dalam mobil ambulans, Selasa (13/7/2021) malam. Antara/Harianto

"Pasien terinfeksi Covid-19 yang menjalani isolasi untuk masa penyembuhan hingga hari ini tercatat 2.159 orang," ujar dia.

Ia mengingatkan kepada semua pihak agar selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan 5M yakni memakai masker, menjaga jarak, rajin mencuci tangan, menghindari kerumunan dan mengurangi molititas, apalagi penyebaran kasus Covid-19 di daerah itu terus terjadi.

"Kita tidak boleh lengah untuk selalu disiplin protokol kesehatan. Termasuk ayo ikut vaksin sehingga bisa menekan dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19," katanya. (Antara)

Baca Juga:Pecah Rekor, Pasien Covid-19 Meninggal di Indonesia Bertambah 1.205 Jiwa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak