- Andi Sudirman mengapresiasi kegiatan ini sebagai bentuk nyata semangat pemuda yang kreatif
- Fatmawati menilai komunitas Vespa sebagai simbol solidaritas dan kebersamaan
- Pengundian doorprize utama berupa Vespa Klasik PX 150 (produksi 1977–1985), koleksi pribadi Wakil Gubernur
Selain hadiah utama, panitia juga menyiapkan berbagai doorprize menarik lainnya, mulai dari helm eksklusif Vespa, voucher belanja, hingga oli mesin untuk peserta yang beruntung.
Ravindra T, mewakili komunitas Vespa Sulsel, mengaku bangga dengan dukungan besar dari pemerintah daerah.
“Anak Vespa dikenal kreatif dan punya karakter kuat. Dukungan seperti ini membuat kami makin semangat berkarya dan berkontribusi bagi masyarakat,” kata Ravi.
Ia juga menjelaskan filosofi di balik penanaman pohon Tabebuya yang dilakukan para peserta.
“Tabebuya butuh waktu untuk tumbuh indah, sama seperti membangun semangat pemuda — perlu kesabaran, keyakinan, dan konsistensi,” tambahnya.
Pawai Vespa ini bukan sekadar ajang hobi, tetapi juga simbol sinergi antara pemerintah dan komunitas pemuda dalam menumbuhkan semangat solidaritas, kreativitas, dan kepedulian sosial.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Untuk Apa Kementan Kucurkan Rp281 Miliar untuk Sulawesi Selatan?
-
Kepala Rutan Kolaka Dinonaktifkan Buntut Napi Peras Wanita
-
Efek Rumah Kaca Hingga Navicula Satu Panggung, Ini Agenda Rock In Celebes 2025
-
Buruh Demo di Balai Kota Makassar, Ini Tuntutannya!
-
Mahasiswa Sinjai Dihukum Bersihkan Masjid dan Azan 3 Pekan