SuaraSulsel.id - Kepala Polisi Sektor (Polsek) Pelabuhan Soekarno Hatta (Soeta) Makassar Ajun Komisaris Polisi (AKP) Andi Sukmawati mengimbau.
Kepada pemudik yang akan pulang ke kampung menggunakan jalur laut agar mewaspadai modus calo tiket kapal laut.
"Diimbau kepada seluruh calon penumpang agar tidak mudah tergiur tawaran calo tiket. Apabila mengalami kendala pembelian tiket, silakan meminta bantuan langsung kepada petugas keamanan yang berjaga di pelabuhan," katanya di sela penyuluhan di Pelabuhan Makassar eks Soeta, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (18/3).
Ia menekankan kepada calon pemudik agar terus meningkatkan kewaspadaan terhadap beragam modus yang dilakukan pelaku kejahatan.
Baca Juga: Dari Rp99 Ribu Hingga Rp399 Ribu: Intip Kreasi Hampers Lebaran Unik di Makassar
Apalagi saat ini arus mudik lebaran sedang berlangsung hingga pekan depan.
Selain itu, bagi para pemudik yang berada di Pelabuhan Makassar menunggu kedatangan kapal laut diingatkan.
Agar waspada tindakan kriminalitas serta tidak mudah percaya membeli tiket ke calo karena dampaknya bisa tertipu.
Pihaknya kembali mengimbau kepada seluruh calon penumpang membeli tiket secara resmi di loket penjualan tiket Pelni atau agen perjalanan yang terpercaya.
Tidak percaya dengan calo-calo di sekitar pelabuhan yang menjual tiket murah.
Baca Juga: Mudik Gratis Sulsel 2025 Dibuka! Kuota 524, Sembako Menanti! Cek Rute dan Cara Daftar
Melalui gerakan penyuluhan ini, terus ditingkatkan selama arus mudik Lebaran Idul Fitri 2025.
Berita Terkait
-
Kemenag: Sidang Isbat Penetapan Idul Fitri Digelar 29 Maret
-
Siap-Siap Mudik, Polri Sediakan Ambulans Udara Canggih di Tol Cipali dan Cikampek, Ini Alasannya
-
12 Tempat Wisata di Jogja yang Bikin Libur Lebaran Berkesan Termasuk Harga Tiketnya
-
Lontong Lebaran Favoritmu Bisa Jadi Bom Waktu! Ini Cara Aman Menikmatinya
-
Jadwal & Harga Tiket Pesawat Mudik Lebaran 2025: AirAsia, Lion Air, Citilink, Garuda
Terpopuler
- Gubri Wahid Pusing Mikirin Defisit APBD: Omongan Syamsuar Terbukti, Sempat Diejek SF Hariyanto
- Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
- Manajer Respons Potensi Dean James hingga Joey Pelupessy Rusak Keseimbangan Timnas Indonesia
- Eks Penyerang AZ Alkmaar Kelahiran Zwolle: Saya Dihubungi PSSI
- Erick Thohir Singgung Kevin Diks dan Sandy Walsh: Saya Tidak Tahu
Pilihan
-
Timnas Indonesia Jalani Latihan Perdana, Suporter: Baunya Wangi Banget
-
Eksklusif Prediksi Australia vs Timnas Indonesia: Laga Krusial dan Magis Racikan Patrick Kluivert
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
IHSG Anjlok, Bos BEI Salahkan Donald Trump
-
IHSG Anjlok, Pertumbuhan Ekonomi RI Kena Pangkas Lagi Dibawah 5 Persen Pada 2025
Terkini
-
Pabrik Uang Palsu di Kampus UIN: Jaksa Siap Sidangkan 8 Tersangka, Ada Pegawai Bank & PNS
-
Perjalanan Els Artsindo dari Kerajinan Lokal ke Pasar Global: BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Jadi Kunci
-
Apa Itu Trading Halt? Bikin Pasar Saham Indonesia Panik
-
Waspada Calo! Polisi Imbau Pemudik di Pelabuhan Makassar Jelang Puncak Arus Mudik
-
QLola by BRI Naikkan Volume Transaksi Cash Management hingga 15,9% Year on Year