SuaraSulsel.id - Kebutuhan masyarakat Indonesia untuk transfer ke luar negeri semakin meningkat. Hal ini karena banyaknya masyarakat Indonesia yang tengah bekerja atau menempuh pendidikan di berbagai negara.
Dilansir dari CNBC Indonesia, data dari UNESCO pada Februari 2024 menunjukkan Indonesia menduduki peringkat kedua dalam lingkup negara-negara ASEAN dengan jumlah mahasiswa belajar di luar negeri terbanyak. Mahasiswa Indonesia yang saat ini sedang menempuh pendidikan di luar negeri berjumlah 59.224 orang.
Bila melihat data tersebut, tentu transaksi ke luar negeri khususnya transfer menjadi hal yang wajar, karena adanya kebutuhan para mahasiswa di luar negeri untuk biaya administrasi perkuliahan hingga kebutuhan sehari-hari.
Oleh karena itu BRImo menyediakan fitur transfer internasional yang dapat memudahkan nasabah untuk mengirimkan uang ke luar negeri. Kabar baiknya, BRImo pun memberikan promo Racing Transfer Internasional!
Baca Juga: Hingga Akhir Triwulan III 2024, BRI Mampu Cetak Laba Rp45,36 Triliun
Dengan promo ini, setiap Anda meningkatkan transaksi transfer internasional melalui jalur Western Union di BRImo, Anda meraih kesempatan untuk memenangkan hadiah menarik setiap bulannya.
Program ini berlangsung dari November 2024 hingga April 2025. Setiap bulannya, nasabah yang melakukan transaksi Transfer Internasional terbanyak melalui Western Union di BRImo akan mendapatkan berbagai hadiah menarik.
Adapun syarat dan ketentuannya adalah sebagai berikut:
* Program terbuka bagi seluruh nasabah BRI pengguna BRImo fitur Transfer Internasional yang terus meningkatkan transaksi Outgoing Remittance melalui BRImo menggunakan jalur pengiriman (channel) Western Union
* Penentuan pemenang mengacu pada jumlah transaksi Transfer Internasional melalui jalur Western Union di BRImo terbanyak setiap bulannya.
Baca Juga: BRImo Hadirkan Promo dan Hadiah Menarik di USS 2024
* Apabila terdapat nasabah dengan jumlah transaksi yang sama, maka urutan peringkat ditentukan berdasarkan nominal / volume transaksinya.
Berita Terkait
-
Mahasiswa di Luar Negeri Wajib Tahu! Jurus Jitu Atur Keuangan Pakai BRImo
-
Membedah Perjuangan Politik Ki Hadjar Dewantara dalam Pendidikan Bangsa
-
Jejak Politika Ki Hajar Dewantara dalam Menyongsong Kemerdekaan Bangsa
-
Inspirasi dari Desa Wunut, Desa BRILiaN yang Bagikan THR hingga Sediakan Jaminan Sosial
-
Ngaku Bak Bumi dan Langit, Beda Pendidikan Lisa Mariana Vs Atalia Praratya
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Semangat Baru Muhammadiyah Sulsel: Bangun Gedung 13 Lantai
-
3 Wisatawan Asal Wajo Meninggal Dunia di Pantai Harapan Ammani Pinrang
-
Rahasia Desa Wunut Klaten Berdaya dengan BRI dan Sejahterakan Warganya
-
Mudik Nyaman Tanpa Khawatir! Ini Upaya Polres Majene Jaga Rumah Warga Selama Libur Lebaran
-
Drama PSU Palopo: Bawaslu Desak KPU Diskualifikasi Calon Wakil Wali Kota?