SuaraSulsel.id - Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea mengeluhkan fasilitas di Bandara Sultan Hasanuddin Makassar, Sulawesi Selatan.
Ia mengaku kepanasan hingga berkeringat karena tidak berfungsinya penyejuk ruangan atau AC di ruang tunggu.
Keluhan tersebut bahkan dibuatkan Hotman melalui sebuah video dan diupload di akun instagramnya, Selasa, 28 Mei 2024.
Ia juga mencolek direksi Bandara Sultan Hasanuddin agar bisa memperbaiki fasilitasnya.
Baca Juga: Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Manado Kembali Normal
Dalam video yang dilihat, Hotman sedang duduk di salah satu kafe di ruang tunggu. Namun ia merasa gerah sampai mengibas-ngibas tangannya karena suhu panas.
"Panas, panas. Direksi, direksi, direksi. Aku lagi di bandara Makassar. Ini aku panas, aku keringatan," keluhnya.
"Ini AC-nya, mati apa sih. Aduh...direksi angkasa pura di Makassar, AC di bandara mati, mati, mati. Panas nih. Gimana sih. Minumnya aja kacau begini, keringatan nih," lanjutnya.
Video tersebut pun viral di media sosial. Banyak dari warganet yang mengeluhkan hal yang sama.
"Hanya terwakili apa yang dirasakan kalau di Bandara Makassar. Sama satu lagi bang, kalau check in bisa antre berjam-jam," komentar akun @rhyyyaa92.
Baca Juga: 18 Penerbangan dari Bandara Sam Ratulangi Manado Dibatalkan
"Bukan panas lagi bang. Aku kesana hawanya lebih kayak terminal bus," timpal akun @19amsa.
Berita Terkait
-
Soroti Video Syur Lisa Mariana, Hotman Paris De Javu Tato di Punggung: Kok Sama?
-
Dihubungi Ridwan Kamil, Hotman Paris Kantongi Identitas Ayah Biologis Anak Lisa Mariana
-
Hotma Sitompul Beragama Apa? Disebut Pernah Menikah Secara Islam, Tapi Anaknya Tak Diakui
-
Hotman Paris Ajari Ridwan Kamil Strategi untuk Penjarakan Lisa Mariana, Manfaatkan Video Syur
-
Hotma Sitompul Meninggal Dunia, Akun Instagram Bams Samson Dibanjiri Ucapan Duka Cita
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!
-
Awas! Merek Produk UMKM Bisa Dicuri, Begini Cara Amankan dengan Biaya Murah
-
Euromoney Private Banking Awards 2025 Bukti Keandalan Wealth Management BRI
-
Spekulan Mengintai! Kenaikan Harga Emas Bisa Jadi Bumerang untuk Anda, Ini Kata Ahli