SuaraSulsel.id - Pelaku yang adalah pemilik investasi bodong dengan modus arisan slot di Manado akhirnya dibekuk pihak berwajib. Pelaku investasi bodong ini diketahui merupakan dua wanita yang sudah melakukan aksinya dalam waktu yang cukup lama.
Dua wanita pelaku investasi bodong ini adalah ST atau Sarah (27) dan SL atau Sukmi (22). Keduanya diketahui adalah owner arisan slot melalui media sosial Facebook.
Kepada korban-korban aksi ini, keduanya menjanjikan keuntungan mencapai 30 hingga 50 persen. Hal ini didapatkan dari nomor arisan yang dibeli oleh korban.
Korban dalam kasus owner investasi bodong ini tidak hanya berasal dari Manado. Beberapa wilayah lainnya turut menjadi korban dalam kasus ini yaitu Kabupaten Bolaang Mongondow hingga Kabupaten Minsel.
Setelah cukup lama meresahkan publik dan korban-korbannya, akhirnya 2 owner investasi bodong di Manado ini dibekuk oleh pihak Polres Minahasa Selatan.
Bersama dengan kedua pelaku, polisi mengamankan uang tunai, empat buku tabungan, tiga kartu ATM, iPhone, HP Samsung dan satu unit mobil Sigra yang diketahui merupakan milik kedua tersangka.
Polres Minahasa Selatan menyebut jika kedua tersangka yang adalah owner investasi bodong ini terancam Pasal 46 ayat 1 Undang-undang RI Nomor 10 tahun 1998 mengenai perubahan Undang-undang Nomor 7 tahun 1992 mengenai Perbankan.
Menjanjikan keuntungan besar dari bisnis tersebut, dua owner investasi bodong di Manado ini terancam hukuman penjara selama 15 tahun dan denda Rp 10 miliar.
Baca Juga: Punya Wajah Mirip, Jenifer Jill Disebut Nagita Slavina Versi Tua: Aura Sultan Sangat Terpancar
Berita Terkait
-
Pria Mabuk Tikam Balita Gegara Emosi dengan Rekan, Endingnya Ditembak Polisi
-
Tindak Tegas, Oknum Anggota TNI AL yang Aniaya Kapten Kapal di Manado Akhirnya Resmi Ditahan
-
Video Viral Aksi Penikaman di Manado Gegerkan Publik, Polisi Buru Pelaku
-
Cerita 8 IRT di Muara Enim Tertipu Investasi Bodong FEC, Tergiur Untung Karena Ada Pejabat Pemprov
-
Polisi Berpangkat Aiptu di Manado Jadi Korban Pemukulan Atasan, Video CCTV Ungkap Kejadian Sebenarnya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kemenhub: Pesawat Smart Air Mendarat Darurat Karena Gangguan Mesin
-
Pesawat Smart Air Jatuh di Laut, Diduga Ini Penyebabnya
-
Kesal Demo Pemekaran Luwu Raya, Ratusan Sopir Truk Tutup Trans Sulawesi
-
Gubernur Sulsel Berikan Santunan bagi Keluarga Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500
-
Balita Disiram Air Panas Saat Demo Luwu Raya Berjumlah Tiga Orang