SuaraSulsel.id - Menpora RI Dito Ariotedjo mengatakan rumput Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) dalam keadaan bagus.
Dipastikan sangat siap untuk menggelar pertandingan Liga 1 musim 2023-2024 antara Persija Jakarta kontra PSM Makassar.
Pernyataan tersebut disampaikan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) setelah adanya video viral.
Menarasikan jika rumput Stadion Utama Gelora Bung Karno rusak parah. Usai adanya kegiatan non-olahraga beberapa waktu lalu.
"Rumputnya bagus," kata Menpora Dito, dikutip dari laman resmi Kemenpora RI, Kamis.
Menurut Dito, dirinya sudah melakukan koordinasi dan mediasi dengan PT Liga Indonesia Baru (LIB), PSSI, serta jajaran direksi Gelora Bung Karno soal kabar viral mengenai kondisi rumput yang rusak itu.
Dito pun memastikan pertandingan perdana Persija Jakarta vs PSM Makassar tetap digelar pada 2 Juli mendatang.
"Liga 1, pertandingan Persija Jakarta melawan PSM Makassar kemarin agak ramai (di media sosial). Alhamdulillah tadi pagi jam 10.00 WIB sudah ditetapkan (Persija vs PSM) tetap di 2 Juli di Stadion Utama Gelora Bung Karno," ujar Menpora Dito.
Baca Juga: Marko Simic diambang Ukir Rekor Ngeri Bareng Persija, Cuma Butuh 2 Gol Lagi!
Berita Terkait
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Bayang-bayang Pemecatan Menghantui, Carlos Pena Umbar Janji
-
5 Penonton Terbanyak di BRI Liga 1 2024/2025, Persija Jakarta Pecahkan Rekor Baru
-
Rayhan Hanan Buka-bukaan Soal PR Besar Persija Jakarta, Optimis Bangkit?
-
BRI Liga 1: Imbangi Persija, Misi Persebaya Surabaya Masih Belum Tuntas?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia