SuaraSulsel.id - Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman menyerahkan langsung Bantuan Keuangan sebesar Rp11 Miliar kepada Bupati Selayar, Muh Basli Ali dalam kegiatan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) XXXIII Sulawesi Selatan Kepulauan Selayar, Selasa, 2 Mei 2023.
Bantuan keuangan tersebut untuk melanjutkan pembangunan Masjid Agung Tahap II, dan trans Andalan Sulsel untuk sistem transportasi subsidi dan UMKM.
“Kami sangat mengapresiasi semangat dari Bapak Bupati Selayar dalam membangun. Semoga pembangunan Masjid Agung tahap kedua ini juga dapat segera diselesaikan,” kata Andi Sudirman.
Sementara itu, Bupati Selayar Muh Basli Ali mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih kepada Gubernur Sulsel yang terus memberikan dukungannya untuk berbagi pembangunan baik fisik maupun spiritual.
Baca Juga: Ekspor Sulsel pada Maret Tembus US$ 194,29 Juta, Naik Hingga 31,6 Persen
“Program pembangunan di bidang keagamaan dari gubernur sudah kami saksikan dan rasakan. Kami merasakan bagaimana dukungan dari beliau terhadap pembangunan di daerah ini,” ungkap Muh Basli Ali.
Dirinya menjelaskan, Andi Sudirman bahkan memberikan bantuan program untuk guru mengaji, Taman Kanak-Kanak dan Taman Pendidikan Alqur’an, serta dukungan kepada remaja masjid melalui Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI).
“Terima kasih banyak pak gubernur, semoga mampu membawa Sulsel ke tingkat yang lebih tinggi lagi dan menjadikan Sulsel religius,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Andalan Hati Klaim Unggul 61 Persen, DIA Klaim Menang 57 Persen
-
Duet Andi Sudirman Sulaiman - Fatmawati Rusdi Daftar Pilgub di KPU Sulsel
-
Mantan Anak Buah Sebut SYL Tidak Main Proyek Saat Jadi Gubernur Sulsel
-
Menelusuri Keindahan Pantai Selayar, Surga Tersembunyi di Pulau Bawean
-
Ikan Setengah Kuintal Juara Bontoharu Fishing Tournament II, Selayar Jadi Destinasi Andalan Sulsel
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025, BRI Siap Proaktif dalam Pelayanan Haji
-
Pimpin PERBANAS, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
SPMB 2025 Sulsel: Kuota Domisili Berkurang, Afirmasi Ditambah
-
Tembok yang Membelah Semangat Unhas
-
Tambang Emas di Luwu, Gubernur Sulsel: Jangan Sampai Rakyat Hanya Jadi Korban