SuaraSulsel.id - Video pendek dengan narasi penculikan bapak-bapak viral di media sosial. Seorang bapak-bapak kabarnya "diculik" di sebuah tempat perbelanjaan di Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
"Yang lagi ramai, bapak-bapak diculik di Mall Mari," tulis salah satu akun instagram yang mengupload video berdurasi 1 menit 12 detik itu.
Video tersebut memperlihatkan seorang pria bersama seorang perempuan dipergoki oleh seorang wanita sambil marah-marah.
Pria berbaju biru itu sedang menggandeng perempuan lain. Keributan pun terjadi di antara mereka. Peristiwa disebut terjadi di Mal Ratu Indah Makassar.
Baca Juga: Heboh, Video Viral Nesya Diduga Main dengan Pria di Hotel, Beredar di Medsos Twitter, TikTok
Dalam video yang beredar, wanita itu disebut tidak terima karena suaminya selingkuh. Sehingga menjambak rambut perempuan yang diduga idaman lain dari suaminya itu.
Keributan dalam mal baru berhenti saat petugas keamanan mal berusaha melerai wanita yang terus mengamuk tersebut. Hingga akhirnya, pria dan perempuan yang dipergoki memilih pergi meninggalkan lokasi kejadian.
Belum diketahui pasti nasib pria dan wanitanya dalam video tersebut. Namun, hingga kini, video itu sudah dibagikan puluhan ribu kali.
Selebgram
Menurut penelusuran SuaraSulsel.id, diketahui wanita yang mengamuk dalam video tersebut adalah seorang selebgram di Kota Makassar inisial LS. LS melabrak perempuan yang dituduh pernah berselingkuh dengan suaminya.
Baca Juga: Nggak Nyangka! Ini Barang-Barang Pemberian Hamba Allah untuk Tiko dan Ibu Eny
"(Pria) yang baju biru di video itu bukan (suami saya). Saya melabrak perempuannya yang mengaku berselingkuh," ujar LS.
Berita Terkait
-
Cara Mencairkan Koin Snack Video Jadi Rupiah, Langsung Bisa Buat Jajan
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia