SuaraSulsel.id - Tujuh Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) di Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Dadi Makassar kabur. Mereka membobol dinding sehingga bisa melarikan diri.
Direktur RSKD Dadi Makassar Arman Bausat membenarkan kabar tersebut. Ia mengaku proses pencarian pasien masih dilakukan petugas.
"Iya, betul kabur lewat dinding belakang," ujar Arman saat dikonfirmasi, Jumat, 13 Januari 2023.
Arman mengaku belum tahu pasti data pasien yang kabur. Ia sedang berada di luar kota saat ini.
Baca Juga: 3 Situs Jual Beli Organ Resmi Diblokir Kominfo Buntut Pembunuhan Bocah di Makassar
Namun, para pasien ini berada di satu ruangan yang sama. Sebelum kabur, mereka sempat membongkar tegel lantai.
Dari informasi petugas rumah sakit, kata Arman, sudah ada satu orang yang didapat. Enam orang masih dalam proses pencarian.
"Infonya masih ada enam orang belum ditemukan, kita masih cari. Saya belum dapat data-data pasiennya karena lagi di luar kota," jelasnya.
Pihak rumah sakit sudah melaporkan kejadian tersebut ke polisi. Mereka juga menghubungi pihak keluarga untuk mempermudah proses pencarian.
Kontributor : Lorensia Clara Tambing
Baca Juga: Rusak Kamar Mandi RSKD Makassar, Tujuh Pasien ODGJ Kabur
Berita Terkait
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Predator Anak di Makassar Ditangkap! Polisi Temukan Bukti Mengerikan
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Viral! Banyak Pengendara Lawan Arah, Wali Kota Makassar Marah-marah
-
Mira Hayati Tidak Dipenjara di Sel, Nikmati 'Kebebasan' Meski Rugikan Ribuan Orang
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!