SuaraSulsel.id - Lahan di kampung Pancasila Desa Pasiang Kecamatan Matakali Kabupaten Polman kini ditanami jagung oleh Kodim 1402 Polman Provinsi Sulawesi Barat.
"Kodim Polman telah menetapkan Desa Pasiang Kecamatan Matakali menjadi kampung Pancasila, dengan tujuan membangun semangat Pancasila di kalangan masyarakat," kata Komandan Kodim (Dandim) 1402 Polman Letkol Czi Masni Etha Yanurianedhi, MTr di Mamuju, Kamis (15/9/2022).
Menurutnya, di kampung Pancasila tersebut dibangun lahan untuk mengembangkan komoditi pangan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
"Pengembangan lahan pangan di Desa Pasian dilaksanakan prajurit TNI bersama masyarakat agar dapat bernilai ekonomi meningkatkan pendapatan masyarakat," katanya.
Tanaman jagung diharapkan dapat dikembangkan pada seluruh lahan masyarakat karena hasilnya akan dinikmati sendiri oleh masyarakat.
Menurutnya, di desa Pasiang akan menjadi contoh bagi desa lainnya di kabupaten Polman untuk mengembangkan lahannya menjadi lahan pertanian.
"Yang ditonjolkan dari program pengembangan lahan pangan ini adalah semangat gotong royong membangun lahan pertanian," katanya.
Karena kata dia, gotong royong merupakan nilai luhur Pancasila yang harus terus dikembangkan sehingga persatuan dan kesatuan semakin utuh dan kuat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Purnawirawan TNI AD-AU Berkomitmen Perkuat Sinergi Antar Angkatan dan Polri
-
Cek Fakta: Video Lucas Vazquez Akui Berdarah Sulawesi Barat, Siap Dinaturalisasi
-
Gebyar Olimpiade PPKn ke-XI Fordika FKIP Unila: Tembus 300 Peserta!
-
Sinergi Bulog-TNI AD untuk Budidaya Pertanian dan Jaringan Distribusi Pangan
-
Profil Romo Benny, Stafsus BPIP yang Juga Seorang Pastor
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik