SuaraSulsel.id - Ledakan lonceng gereja menyebabkan seorang pengurus gereja terluka.
Mengutip Kabarpapua.co -- jaringan Suara.com, lonceng Gereja Imanuel Kabupaten Kepulauan Yapen meledak pada Selasa 12 April 2022.
Peristiwa itu terjadi saat pengurus gereja yang diketahui bernama Manurung. Membunyikan lonceng sebagai tanda ibadah pagi.
Lonceng gereja yang diduga bekas tabung gas oksigen tiba-tiba meledak. Bahkan serpihan lonceng terlempar hingga sejauh seratus meter.
Baca Juga: Lonceng Gereja Imanuel Meledak, Seorang Pengurus Gereja Terluka
Akibat kejadian itu, Manurung dilarikan ke rumah sakit. Karena mengalami luka serius pada pergelangan tangan dan wajah. Sementara peristiwa ini masih dalam penyelidikan kepolisian setempat.
Ketua GKI Klasis Yapen Selatan, Pendeta Relsi Birahy meminta kepada warga tidak mengaitkan meledaknya lonceng Gereja Imanuel dengan aksi anarkis atau terorisme.
“Itu murni kecelakaan, dan tidak ada aksi terorisme seperti yang dikhawatirkan warga, dari info yang kami terima kemungkinan lonceng masih ada sisa gas di dalamnya lalu meledak,” kata Pendeta Relsi saat dihubungi KabarPapua.co
Ia mengimbau masyarakat tidak cepat termakan hoaks yang belum tentu kebenarannya. Terlebih jika berita tersebut dapat menimbulkan keresahan.
“Warga jangan terlalu cepat termakan isu, cek terlebih dulu kebenaran beritanya. Karena kalau beritanya sudah dari mulut ke mulut pasti bisa berkembang atau ditambah-tambah,” ucap Pendeta Relsi.
Baca Juga: Khotbah Kepala Gereja Ortodoks Rusia, Serukan Dukungan Invasi Di Ukraina
Berita Terkait
-
Gereja Kingmi: Program Transmigrasi Ancam Kehidupan Orang Asli Papua
-
iPhone 14 Pro Max Meledak saat Diisi Daya, Apple Masih Selidiki Penyebabnya
-
Peresmian Gedung Baru GKI Harapan Abepura di Jayapura Dihadiri Ribuan Jemaat
-
Bertemu Ketua HKBP Jakarta, Pramono Didoakan Bisa Memimpin Jakarta
-
Ramai-ramai Bela Ipda Rudy Soik, Perseketuan Gereja Minta Kapolri Tinjau Kembali Putusan Pemecatan
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan
-
Dua Hari Satu Malam! Perjalanan Ekstrem Antar Logistik Pilkada ke Desa Terpencil di Sulsel
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN