SuaraSulsel.id - Ali Teu Kogoya alias ATK (35 tahun) anggota OPM atau Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Lekagak Telenggen ditembak Satgas Operasi Damai Cartenz, Minggu 3 April 2022.
Mengutip KabarPapua.co -- jaringan Suara.com, Ali Teu Kogoya tewas ditembak. Saat melakukan pengamatan pos keamanan di Kago, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua.
Hal ini disampaikan Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Papua, Kombes Faizal Ramadhani.
“TKP itu tidak jauh dari pos keamanan dan Polsek, kalau garis lurus itu cuma 200 meter saja. Kejadian satu bulan lalu yang masyarakat kena tembak itu juga di daerah situ, tentunya kalau dia sedang di situ ada yang sedang diamati,” kata Faizal di Jayapura, Senin 4 April 2022.
Baca Juga: Anggota OPM Ali Teu Kogoya Tewas Ditembak Satgas Damai Cartenz di Ilaga
Faizal menerangkan, Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri sebelumnya telah memerintahkan untuk memperkuat pengamanan di dalam kota.
Sehingga aparat keamanan berhasil melacak keberadaan dari ATK itu sendiri.
“Satu minggu yang lalu Kapolda sudah memerintahkan lima Kapolres untuk menyusun sistem kota. Sehingga keberadaan dari masing-masing kelompok (KKB) bisa diantisipasi untuk masuk lebih dalam atau melakukan penyerangan terhadap masyarakat umum ataupun TNI-Polri. Ini salah satu indikasi kalau sistem ini mulai berdampak,” ujarnya.
Berita Terkait
-
20 Kode Redeem FF SG2 OPM Terbaru, Dapatkan Skin, Bundle Langka, dan Elite Pass Gratis!
-
BURUAN! Klaim Kode Redeem FF SG OPM Terbaru, Gratis Skin dan Bundle Langka!
-
Tiga Korban Penembakan OPM Teridentifikasi, Jenazah Langsung Dikuburkan Gegara Kondisi Membusuk
-
Usai Identifikasi, 11 Jenazah Korban Serangan TPNPB-OPM Diserahkan ke Keluarga, Ini Daftar Namanya
-
Respons Kasus Serangan TNPB-OPM di Yakuhimo, Komisi I DPR Segera Panggil TNI
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
STNK Palsu Bikin Resah Warga Sulsel, Dijual Rp2,5 Juta
-
Helen's Night Mart Makassar Digerebek: Ratusan Miras Ilegal Disita!
-
Hadirkan Layanan Keuangan, BRI Jangkau 88% Wilayah Indonesia Lewat 1,2 Juta AgenBRILink
-
Klaim Saldo DANA Kaget Rp200 Ribu Sebelum Pulang dari Kantor
-
Anggota Polres Bone Jadi Tersangka Penganiayaan Anak di Bawah Umur