SuaraSulsel.id - Lagu Memandangmu dinyanyikan oleh Ikke Nurjanah dan Aldi Bragi. Lirik lagu Memandangmu pernah populer pada 2004 lalu. Ketika itu mereka berdua adalah pasangan suami istri yang tengah naik daun di blantika musik Indonesia.
Karena itu, lagu ini dinyanyikan dengan penghayatan yang sangat mendalam oleh Ikke dan Aldi, sehingga yang mendengarkannya bisa ikut terbawa perasaan seolah sedang merasakan hal yang sama.
Lirik lagu memandangmu sangat sederhana, namun lagu ini cocok didengar atau dinyanyikan di segala suasana terutama untuk Anda yang sedang jatuh cinta.
Meski lagu ini terbilang lagu lama, namun ketika diunggah ke YouTube masih saja enak didengar hingga saat ini.
Bagi Anda yang gemar karaoke, lagu ini cocok dinyanyikan secara bersama-sama. Berikut adalah lirik lagu Memandangmu:
Memandangmu... walau selalu...
Tak akan pernah beri... jemu di hatiku...
Menyapamu... walau selalu...
Masih terasa merdu... bagai diawal jumpa...
Baca Juga: Lirik Lagu Tepung Kanji Aku Ra Mundur Dek yang Dinyanyikan Syahiba Syaufa
Mencari apa yang aku cari...
Merangkai rindunya hatiku...
Bulan bawa bintang menari... iringi langkahku...
Malam hadir bawa diriku... berjumpa denganmu...
Dua hati satu tujuan... melangkah bersama...
Cinta hadir bawa diriku... menyentuh indahnya...
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Tangis Bupati Gowa Pecah Lihat Kondisi Warga Miskin Ekstrem
-
Kampung Nelayan di Sulsel Ekspor Perdana Ikan Segar ke Arab Saudi
-
Waspada! Begini Rentetan Modus Jaksa Gadungan di Sulsel
-
CEK FAKTA: Benarkah Air Sinkhole di Limapuluh Kota Menyembuhkan Penyakit?
-
Begini Perkembangan Terbaru Penanganan Kasus di Morowali oleh Polda Sulteng