SuaraSulsel.id - Budi Doremi adalah salah satu penyanyi yang digemari generasi masa kini. Lagu yang diciptakannya memang ringan, mudah dipahami dan eye catchy. Berikut ini lirik lagu Melukis Senja Budi Doremi.
Meski demikian, tak jarang lirik di dalamnya punya makna mendalam. Salah satu lagu terkenal yang dibawakan Budi Doremi adalah “Melukis Senja”. Lagu itu rilis perdana pada pertengahan 2020 dan sempat menjadi nominasi penghargaan Indonesian Music Awards (IMA) akhir 2021 silam.
Walaupun sudah hampir dua tahun dirilis, lagu karya penyanyi kelahiran Serang, Banten ini diprediksi akan terus mendapat perhatian dan didengarkan oleh para penikmat musik. Penyanyi bernama asli Syahbudin Syukur ini menggarap lagu “Melukis Senja” sebagai bentuk dukungan kepada para sahabatnya atau orang-orang untuk selalu bersemangat dalam menghadapi segala permasalahan hidup.
Lagu yang digarap di tengah pandemi Covid-19 ini merupakan cara Budi Doremi melakukan refleksi terhadap perjuangannya selama ini berkarya sebagai penyanyi.
Dari berusaha secara mandiri mengubah kantornya menjadi studio rekaman hingga membeli perlengkapan untuk produksi rekaman. Lagu “Melukis Senja” digubah Budi Doremi bersama Produser Morin Chandra dan Rendy Pandugo. Berikut ini lirik lagu Melukis Senja berikut chord-nya.
Intro
G C
Bait 1
G
Aku mengerti
G C
Perjalanan hidup yang kini kau lalui
D
Ku berharap
D G
Meski berat kau tak merasa sendiri
E
Kau telah berjuang
Am
Menaklukkanhari-harimuyang tak mudah
C
Biarku menemanimu
D G
Membasuh lelahmu
Reff 1
C
Izinkan kulukis senja
D/C Bm
Mengukir namamudi sana
E Am
Mendengar kamu bercerita
D G
Menangis tertawa
C
Biar kulukis malam
D/C Bm
Bawa kamu bintang-bintang
E Am
Tuk Temanimuyangterluka
D G
Hinggakau bahagia
Bait 2
G
Aku disini
Walau letih cobalagi
C
Jangan berhenti
D G
Ku berharap meski berat kau tak merasa sendiri
E
Kau telah berjuang
Am
Menaklukkan hari-harimu yang tak indah
C
Biar ku menemanimu
D G
Membasuh lelahmu
Reff 2
C
Izinkan kulukis senja
D/C Bm
Mengukir namamu di sana
E Am
Mendengar kamu bercerita
D G
Menangis tertawa
C
Biar kulukis malam
D/C Bm
Bawa kamu bintang-bintang
E Am
Tuk Temanimu yang terluka
D Em F#m G
Hingga kau bahagia.... a.. a..
C
Haaa.. Haaa......
Em F#m G C D
a.... a.. a.. haaaa.. haaa....
Reff 3
C
Izinkan kulukis senja
D/C Bm
Mengukir namamudi sana
E Am
Mendengar kamu bercerita
D G
Menangis tertawa
C
Biar kulukis malam
D/C Bm
Bawa kamu bintang-bintang
E Am
Tuk Temanimuyangterluka
D Em
Hinggakau bahagia..
D C Bm Am
.. ..Tuk temanimu yang terluka
D G
Hingga kau bahagia
Itu dia lirik lagu Melukis Senja karya Budi Doremi berikut chord-nya. Yuk kita nyanyikan bersama bersama orang tersayang atau sahabat kita.
Kontributor : Alan Aliarcham
Berita Terkait
-
Gimme The Mic 2024: Cece Caramel Juara, TikTok LIVE Buktikan Dukungan Nyata untuk Para Kreator
-
4 Fakta Budi Doremi Dituding Jiplak Lagu Musisi Asal Samarinda, Bakal Ambil Jalur Hukum
-
Profil Budi Doremi, Penyanyi yang Dituding Jiplak Lagu Musisi asal Samarinda
-
Budi Doremi Dituduh Jiplak Lagu, Netizen Bongkar Fakta Mengejutkan
-
Aransemen Lagu Budi Doremi, Nabila Taqiyyah Dipuji: Improve "Hingga Kau Bahagia" Enak Banget
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Dikenal Religius, Oknum Dosen Unhas Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi
-
Memanas! Dua Mantan Wali Kota Parepare Saling "Buka Aib" di Rapat Komisi II DPR RI
-
Bye-bye Stadion Mattoanging, Welcome Stadion Sudiang 2025!
-
Polri Tegaskan Netralitas di Pilkada 2024, Ancam Tindak Tegas Anggota yang Berpolitik Praktis
-
Jumlah Pemilih, TPS, dan Titik Rawan Pilkada Sulsel 2024