SuaraSulsel.id - Propam Polda Sulawesi Utara dan Polresta Manado, terus melakukan pencarian dan pengejaran terhadap polwan Briptu Christy Triwahyuni.
Anggota Korps Bhayangkara ini, sejak 15 November 2021 kabur dari satuan. Nomor telepon dan akun media sosialnya tidak aktif.
Mengutip telisik.id -- jaringan Suara.com, Kabid Humas Polda Sulawesi Utara Kombes Pol Jules Abraham Abast mengungkap informasi terakhir, diduga polwan Christy yang bertugas di Polresta Manado terdeteksi berada di daerah Kota Kendari, Sulawesi Tenggara.
Briptu Christy awalnya dikabarkan hilang, dan menjadi viral di media sosial.
Baca Juga: Polwan Christy Triwahyuni Hilang, Nomor Telepon dan Akun Media Sosial Tidak Aktif
Namun, dari hasil penyelidikan, ternyata polwan yang bertugas di Bagian Sumber Daya Manusia (SDM) Polresta Manado tersebut telah kabur dari satuannya, dan menjadi buron.
Hal itu berdasarkan, surat Daftar Pencarian Orang (DPO) No. DPO/01/I/HUK.11.1/2022/Provos, tertanggal 31 Januari 2022, untuk memburu polwan cantik kelahiran 26 Desember 1996 tersebut yang dikeluarkan Kapolres Manado Kapolresta Manado, Kombes Pol Julianto P Sirait.
Polwan kelahiran Manado 26 Desember 1996 ini dikenal ramah dan murah senyum. Setiap melayani masyarakat yang datang membuat laporan polisi.
Briptu Christy merupakan lulusan SMA Rex Mundi Manado. Dia menjadi anggota Polri usai menempuh pendidikan di Sekolah Polisi Negara (SPN) Mojokerto, Jawa Timur.
Nama Christy Triwahyuni sudah heboh sejak 2015. Kala itu, polisi bernama lengkap Christy Triwahyuni Cantika Sugiarto tersebut mengumumkan dirinya mencari jodoh.
Baca Juga: Kabar Hilangnya Viral, Polwan Cantik Ini Ternyata Masuk DPO-Terancam Dipecat
Saat mengumumkan dirinya mencari pasangan hidup, Christy masih berpangkat Bripda.
Berita Terkait
-
Adu Kekayaan AKBP Arisandi vs AKBP Rise Sandiyantanti, Suami-Istri Sama-sama Jabat Kapolres!
-
Dari Mimpi Polwan Hingga Letkol AD Amerika: Kisah Inspiratif Rosita Baptiste, Perempuan Batak Penakluk Negeri Paman Sam
-
Kisah Pilu Lasmini Gagal jadi Polwan, Keluarga Ngadu ke Komisi III DPR: Semoga Tabir Keadilan Terbuka
-
Listyo Sigit: Saya Berharap Indonesia Punya Kapolri Wanita!
-
Video Honda Scoopy vs Toyota Alphard Milik Anggota DPRD: Pemotor Terpental Hingga Salto ke Udara
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Berpartisipasi dalam BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Minyak Telon Lokal Kini Go Global
-
Primadona Ekspor Sulsel Terancam! Tarif Trump Hantui Mete & Kepiting
-
Alarm Pagi Bikin Stres? Ini 9 Trik Jitu Kembali Produktif Setelah Liburan
-
BREAKING NEWS: Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Wilayah Luwu Timur
-
Terungkap! Penyebab Karyawan Perempuan Tewas Tergantung di Kamar Kos Makassar