SuaraSulsel.id - Sebanyak 89 anak di bawah umur di Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) menikah dini pada tahun 2021.
Data yang diperoleh BeritaManado.com -- jarungan Suara.com, Pengadilan Agama (PA) Boroko merilis total 89 anak yang menikah dibawah umur. Dengan rincian per kecamatan.
Kecamatan Kaidipang dan Bolangitang Barat paling banyak terjadi pernikahan dini. Dua kecamatan tersebut masing-masing mengoleksi 22 kasus.
Menyusul Kecamatan Bintauna dengan 19 kasus, dan Pinogaluman 11 kasus, Kecamatan Bolangitang Timur 9 kasus, serta Sangkub 6 kasus.
“Paling banyak perkara dispensasi kawin, banyak karena hamil duluan. Lalu mengajukan dispensasi karena blum cukup umur,” kata penitera muda hukum PA Boroko Abdul Muis Ali, Selasa 28 Desember 2021.
Yang dimaksud dispensasi nikah, dijelaskannya adalah pemberian hak kepada seseorang untuk menikah. Meski belum mencapai batas minimum usia pernikahan.
“Atau pemberian izin kawin oleh pengadilan kepada calon suami/isteri yang belum berusia 19 tahun untuk melangsungkan perkawinan,” tambahnya.
Ia mengungkap, pada tahun 2022 sudah direncanakan sidang keliling di 6 kecamatan yang ada di Bolmut.
“Dengan target penyelesaian 80 perkara dana DIPA PA Boroko,” bebernya.
Baca Juga: Jessica Iskandar Umumkan Jenis Kelamin Anak, Netizen Julid Usia Kehamilan
Lanjutnya, dan untuk tindak lanjut MoU antara Pemda Bolmut, PA Boroko dan Kemenag Bolmut akan melaksanakan sidang terpadu.
“Dengan mengacu ke data base Dinas Dukcapil yakni, pembenahan Kartu Keluarga bermasalah dengan jalur istbat nikah,” jelasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
BYD atau Chery? Ini Mobil Listrik Kaum Sultan di Makassar
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Dendam Narkoba Motif Pembunuhan Berencana di Polewali Mandar, Pelaku Terancam Hukuman Mati
-
Gubernur Riau Abdul Wahid Kabur, Ditangkap di Kafe
-
3 Hari Hilang, Dimana Bilqis? Polisi Kejar Perempuan Diduga Penculik Dalam CCTV