SuaraSulsel.id - Korea merupakan negara yang terkenal dengan dunia hiburannya yang mendunia. Salah satunya yaitu drama Korea yang banyak ditonton oleh orang di negara lain termasuk Indonesia.
Selain itu film Korea juga banyak ditonton. Rekomendasi Film Korea Romantis berikut bisa menjadi pilihan anda untuk menghabiskan akhir pekan.
Selain genre romantis, film korea juga banyak yang bergendre komedi, action bahkan trailer. Namun, genre romantis masih menjadi favorit masyarakat dan selalu dinanti kehadirannya. Film romantis Negeri Gingseng ini diperankan oleh sejumlah artis kenamaan yang dimilikinya.
Alur kisahnya selalu membuat penonton seolah merasakan apa yang diceritakan dalam film. Dari pada penasaran berikut ini rekomendasi film Korea romantis terbaik, anda wajib nonton.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Lee Joon Hyuk, Guest Role Drama Korea Our Beloved Summer
1. Architecture 101 (2012)
Architecture 101 merupakan film Korea begenre melodrama dan romantis. Film ini tayang perdana pada 22 Maret 2012.
Film Bae Suzy ini merupakan film terlaris di box office Korea pada masanya. Selain Bae Suzy film ini juga dibintangi oleh artis terkenal Korea lainnya.
Di antaranya ada Uhm Tae-Woong, Han Ga-In, Lee Je-Hoon, dan Cho Jung-Seok. Architecture 101 menceritakan Lee Seung-Min (Uhm Tae-Woong) pria berusia 35 tahun bekerja sebagai seorang arsitek di Kota Seoul.
Suatu ketika, dia mendapat tamu wanita di kantornya. Dia awalnya tak mengenali sosok wanita tersebut. Namun ternyata dia adalah cinta pertamanya yang bernama Yang Seo-Yeon (Han Ga-In).
Baca Juga: 4 Kebijakan Aneh Kim Jong Un, Termasuk Larang Warganya Tertawa 11 Hari!
Meski telah bertemu cinta pertamanya, di akhir cerita film ini, Lee Seung-Min tetap memutuskan memilih tunangannya Eun Chae dan pergi bersama ke Amerika Serikat seperti rencana awal mereka.
Berita Terkait
-
Film Korea Big Deal Rilis Poster Karakter Menjelang Tayang pada 3 Juni
-
Ulasan Film Secret Untold Melody: Rahasia Cinta di Balik Denting Indah Piano
-
5 Film Korea 2025 Beragam Genre yang Pantang Buat Kamu Lewatkan, Ada Mickey 17
-
Sinopsis Streaming, Film Baru Kang Ha Neul Sedang Tayang di Indonesia
-
Ulasan Film The Call, Harga yang Harus Dibayar oleh Para Pengingkar Takdir!
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
- Ini 5 Rekomendasi Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 100 Juta, Pajaknya Murah Meriah
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
Terkini
-
Berkat Pemberdayaan BRI, Serius Pangan Nusantara Sukses Go Global
-
Intip Transformasi Makassar New Port: Pelabuhan Kelas Dunia Siap Dongkrak Ekonomi Indonesia Timur
-
Nikmati Akhir Pekan Seru dengan Klaim Saldo DANA Kaget, Bisa Buat Ngopi Santai!
-
Palopo Memilih Lagi! PSU Pilkada 2025: Siapa Saja yang Bertarung & Apa yang Berubah?
-
Sulsel Gaspol Koperasi Merah Putih, Dukung Ekonomi Desa dan Indonesia Emas 2045